Bikin Geleng Kepala, Harga BBM Pertalite di Pom Mini Bogor Tembus Rp 12 Ribu per Liter

Harga Pertalite di salah satu pom mini di kawasan Cibinong, tepatnya di Jalan Raya Jakarta-Bogor, Kabupaten Bogor telah mengalami kenaikan

Andi Ahmad S
Senin, 05 September 2022 | 16:07 WIB
Bikin Geleng Kepala, Harga BBM Pertalite di Pom Mini Bogor Tembus Rp 12 Ribu per Liter
Ilustrasi Pom Mini di Bogor. [Antara]

SuaraBogor.id - Harga BBM subsidi jenis pertalite di Pom Mini wilayah Kabupaten Bogor, Jawa Barat bikin geleng kepala.

Sebab, usai pemerintah menaikkan tarif BBM bersubsidi. Hal itu menyebabkan harga Pertalite di Pom Mini Cibinong, Kabupaten Bogor menjadi Rp 12 ribu per liter.

Mengutip dari Bogordaily -jaringan Suara.com, harga Pertalite di salah satu pom mini di kawasan Cibinong, tepatnya di Jalan Raya Jakarta-Bogor, Kabupaten Bogor telah mengalami kenaikan sampai Rp12 per liternya.

Menurut salah satu pemilik Pom Mini yakni Astri, di pom miliknya itu Pertalite telah mengalami kenaikan Rp12.000 per liternya dari sebelumnya Rp10.000 per liternya.

Baca Juga:Xenia Avanza Dilarang Konsumsi Pertalite Bagaimana dengan Wuling, Cek Aturan Pemerintah Kendaraan Mana Saja yang Dilarang

“Baru naik kalo harga pertalite jadi Rp.12.000 per liternya, kalo di Pom kan Rp.10.000 per liternya jadi naik Rp.2.000,” ujarnya.

Dalam hal ini, pembeli boleh untuk membeli dengan harga berapa pun. Namun, karena adanya kenaikan tersebut berdampak kepada pembeli yang cenderung sepi.

“Sebenarnya bebas mau beli berapa juga bisa tapi karena dari pemerintah naik ya kita juga naik, jadi agak sepi di sini,” sambungnya.

Ia berharap pemerintah dapat menstabilkan kembali harga BBM agar seperti biasanya.

“Maunya mah gak naik, tapi gimana lagi udah keputusan pemerintah semoga aja bisa normal lagi,” pungkasnya.

Baca Juga:Sopir Mogok Imbas Harga BBM Naik, Polisi Turun Tangan Angkut Pelajar dan Masyarakat

Sebelumnya diberitakan harga Pertalite naik menjadi Rp10.000 per liter, solar naik jadi Rp6.800 per liter dan Pertamax nonsubsidi naik jadi Rp14.500 per liter.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak