- Di gadget lain, buka aplikasi Find My Device lalu masuk ke aplikasi.
- Jika perangkat yang hilang adalah milikmu sendiri, klik ‘Continue’ sebagai nama kamu.
- Jika bermaksud membantu teman, klik ‘Sign in as guest’ dan biarkan temanmu masuk.
- Selanjutnya, ikuti langkah yang sama seperti tercantum di atas.
- Melacak HP yang hilang juga bisa dilakukan dengan bantuan e-mail, Google Maps, hingga IMEI. Dengan menggunakan IMEI, kamu punya kesempatan yang lebih besar untuk menemukan HP yang hilang ketika sudah tidak tersambung dengan e-mail.
Kontributor : Fauzi Noviandi