Sementara itu, netizen pun mendukung aksi Indosiar yang telah memecat Billar atas ulah kasarnya terhadap sang istri. Bahkan, sejumlah netizen menyinggung Billar untuk kembali 'berjualan' di Twitter.
Sebelumnya, beredar postingan masa lalu suami Lesti Kejora jual diri dengan membuka jasa gigolo di Twitter. Bahkan, bukti-bukti berupa foto Billar di masa lalu pun turut dikupas tuntas netizen.
"Udah jualan lagi aja di Twitter siapa tau laku," komentar @fi.triaxxx.
"Berhubung belum kena HIV, jualan jualan," sahut @aurora_xxx.
Baca Juga:Irfan Hakim Tegur Gaya Hidup Mewah Suami Lesti Kejora, Rizky Billar: Ini Dibeliin Sama Fans
"Masih ga sebanding dengan apa yg dirasain lesti dan keluarga nya, fisik dan mental kena semua. Billar haris lebih hancur lagi daripada ini," timpal @eliswxxx.
"Lagian udah di angkat derajatnya belagi sih ples sadis, bagus sih di cekal kembali ke setelan awal," sambung @yeagerxxx.