Netizen Sebut Rizky Billar Minta Maaf ke Lesti Kejora Bukan Karena Cinta: Orang Bucin, Rugi Kalau Dilepas

Pasalnya tak lama setelah Rizky Billar resmi ditetapkan menjadi tersangka, Lesti Kejora malah memilih mencabut laporan dan berdamai.

Andi Ahmad S
Sabtu, 15 Oktober 2022 | 12:12 WIB
Netizen Sebut Rizky Billar Minta Maaf ke Lesti Kejora Bukan Karena Cinta: Orang Bucin, Rugi Kalau Dilepas
Lesti Kejora (kiri) bersama ayahnya Endang Mulyana (kanan) saat memberikan keterangan pers di Polres Jakarta Selatan, Jumat (14/10). [Suara.com/Oke Atmaja]

"Males nanggepin orang bucin. Dari dulu wanita emang bodoh kalo soal cinta. Fix jadi pasangan ternajis," tanggapan netizen.

"Buarin dia kan bucin suka di prank. Mungkin merasa rugi kalo dilepas. Kalo ada apa-apa gak usah dibela," tuntas netizen lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini