Catat Baik-baik, Ini Perbedaan TV Digital dan Analog

Saat ini masyarakat diimbau untuk memasang Set Top Box (STB) agar bisa mendapatkan siaran digital.

Andi Ahmad S
Selasa, 08 November 2022 | 15:35 WIB
Catat Baik-baik, Ini Perbedaan TV Digital dan Analog
Ilustrasi siaran TV digital. (Pixabay/Gadini)

Gambar yang ditayangkan TV analog terbatas dengan visual yang standar. Hal ini disebabkan bandwith TV analog yang terbatas, membuat kualitas siaran dan suara tidak bisa ditingkatkan.

Sementara TV digital mampu memberikan siaran jernih karena memiliki bandwith yang luas. Selain itu TV digital mampu menampilkan gambar dengan kualitas High Definition (HD) hingga 4K.

5. Teknis

Siaran TV analog masih menggunakan pemancar dengan modulasi langsung pada pembawa frekuensi. Sedangkan siaran digital mengubah data menjadi kode digital yang kemudian dipancarkan.

Baca Juga:Youtube Shorts Kini Bisa Disaksikan di TV

6. Biaya penyiaran

Perbedaan yang terakhir terletak pada biaya yang diperlukan. Siaran analog lebih mahal dibangingkan dengan siaran digital.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini