SuaraBogor.id - Kisah menantu yang tega berselingkuh dengan ibu mertua belakangan ini mencuri perhatian publik.
Bahkan sosok Norma Risma sendiri saat ini menuai banyak simpati dari para netizen usai mendengar kisah pilunya tersebut.
Seolah ingin tetap tegar, saat diundang dalam podcast Denny Sumargo Norma menceritakan kejadian dan fakta-fakta mencengangkan lainnya mengenai perselingkuhan tersebut.
Norma juga mengaku tak habis pikir dengan sikap ibu kandungnya sendiri yang tega berselingkuh dan berhubungan badan dengan suami anaknya.
Baca Juga:Sudah Minta Maaf, Ibu Kandung Norma Dianggap Tidak Ada Rasa Penyesalan?
Ia juga mengatakan bahwa sang ibu kerap menyumpahi dirinya didepan orang lain.
"aku udah gak bisa ngomong apa-apa lagi gitu kayak 'mah kok mah tega sih sama aku', tapi kok maksudnya emak tega loh sama aku gitu. katanyanya
"Dan emak juga sering kak ngomong kayak ke orang-orang kalau marah sama aku kayak 'biarin dia nanti lahiran juga susah' katanya gitu kan aku sedih ya kak," jelas Norma
Padahal, Norma mengaku bila hubungannya dengan sang ibu sangat dekat hingga tak menyangka ia bisa melakukan hal tersebut.
Masih menyimpan rasa sakit hati, Norma mengatakan tak ingin hidup bersama kembali dengan sang ibu meskipun dirinya telah memaafkan ibunya.
Baca Juga:Pengakuan Ibu Norma Risma Sudah Ketagihan Wikwik Sama Menantu, Sudah Tak Malu Meminta Anu!
"Kalau ibu ni minta maaf sama kamu, kamu maafin gak ?," tanya Denny
"Gak tau dan kayaknya gak akan mungkin minta maaf juga sih menurutku karna ya sampai detik ini juga kan dia gak minta maaf gitu," kata Norma
"Kamu siap gak menerima permintaan maaf ibu?," timpal Denny
"Yaudah siap, tapi kalau untuk kembali lagi maksudnya kembali lagi sama bapak atau misalnya aku harus ikut dia udah gak mau. Kalau maafin walaupun sejelek-jeleknya yah pasti aku bakal maafin tapi ya tetep rasa sakit hati tu gak tau ilangnya kapan dan gak tau bisa ilang apa enggak. jawab Norma
Karna aku tu dah deket banget sama ibuku tapi dia juga yang nyakitin aku. Aku gak punya tempat cerita dan dia juga yang ngehancurin aku," jelas pungkasnya kembali
Unggahan itu pun kemudian langsung dipenuhi warganet dengan berbagai komentarnya.
- 1
- 2