Prabowo Subianto Ingin Bentuk Koalisi Permanen, PKB Siap Masuk

Prabowo tawari koalisi permanen semua parpol untuk persatuan pemerintah Prabowo-Gibran. PKB sambut baik tawaran tersebut.

Bella
Sabtu, 15 Februari 2025 | 16:14 WIB
Prabowo Subianto Ingin Bentuk Koalisi Permanen, PKB Siap Masuk
Menteri Kordinator Pemberdayaan Masyarakat, Muhaimin Iskandar alias Cak Imin. (Suara.com/Bagaskara)

SuaraBogor.id - Ketua Umum PKB, Muhaimin Iskandar alias Cak Imin menyampaikan bahwa presiden Prabowo Subianto menawarkan kolisi permanen kepala seluruh partai politik.

Hal itu ia sampaikan usai menghadiri silaturahmi Koalisi Indonesia Maju (KIM) plus bersama kementerian dan kepala daerah terpilih di Garuda Yaksa, Hambalang, Jumat 14 Februari 2025.

Kongres Luar Biasa Partai Gerindra Tunjuk Kembali Prabowo [Dok Instagram @prabowo]
Kongres Luar Biasa Partai Gerindra Tunjuk Kembali Prabowo [Dok Instagram @prabowo]

Ia menyebut, koalisi permanen itu nantinya diharapkan akan menjadi pemersatu seluruh partai politik saat menjalankan roda pemerintahan Prabowo-Gibran.

"Intinya memperkuat koalisi, pak prab3owo menawarkan koalisi permanen, pak Prabowo meminta persatuan menjadi kunci utama pemerintahan," kata dia.

Baca Juga:KIM Plus vs PDIP di Pilbup Bogor, KPU Telusuri Keabsahan Ijazah Paslon

Mantan calon wakil presiden nomor urut 1 itu menyebut, PKB siap bergabung dengan koalisi permanen yang ditawarkan Prabowo Subianto.

"Dan tentu PKB menyambut baik koalisi permanen menjadi perkuatan dari percepatan pembangunan," jelas dia.

"(Koalisi permanen sampai kapan?) Ya sampai kapan pun namanya permanen," tutup dia.

Kontributor : Egi Abdul Mugni

Baca Juga:Gerindra dan PKB Sepakat Koalisi di Pilkada 2024, Siap Usung Calon Sendiri Untuk Wali Kota Bogor

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak