SuaraBogor.id - 6 fakta gisel minta maaf kasus video syur 19 detik. Gisel minta maaf atas perbuatannya usai video syur miliknya viral di jagat maya.
Gisel sadar aksinya bersama Michael Yukinobu De Fretes 2017 silam adalah perbuatan hina. Bahwa hal yang dilakukannya bukan contoh terpuji yang boleh ditiru.
Sambil menghela nafas panjang dan suara berat, mantan istri Gading Marten itu menyampaikan maafnya.
"Izinkan malam hari ini dengan segala kerendahan hati, saya untuk mengucapkan permintaan maaf yang sebesar-besarnya unt uk masyarakat Indonesia, seluruh yang terkait, khususnya kepada keluarga besar saya," ungkap Gisella Anastasia sambil menahan tangis, dalam jumpa pers di Four Seasons Hotel, Gatot Subroto, Jakarta Selatan, Rabu malam (6/1/2021).
Baca Juga: Gisel Preskon di Hotel Mewah Pakai Mimbar Dinyinyiri: Kirain Menteri
"Sahabat, temen-temen, orang-orang yang mengasihi saya, partner kerja dan semua pihak yang menaruh kepercaayan kepada saya," imbuhnya.
"Apa yang saya lakukan bukan menjadi sebuah contoh yang terpuji yang bisa kalian harapkan dari seorang saya, Gisella Anastasia," bebernya.
"Saya menyadari sebagai seorang manusia bahwa kehidupan kita seharusnya bisa membawa dampak positif bagi lingkungan sekitar. Namun, apabila saya telah mengecewakan banyak hati dari apa yang saya lakukan di masa lalu, sekali lagi saya mohon maaf dengan kerendahan hati saya," sambungnya lagi.
Lebih lanjut, berikut Suara.com rangkum permohonan maaf dari Gisella Anastasia. Apa saja? Ini dia.
1. Video syur yang tersebar di luar kehendaknya
Baca Juga: Video Syur Viral, Gisella Anastasia Bersyukur Didukung Banyak Orang
Gisella Anastasia menggarisbawahi, bahwa tersebarnya video itu bukan atas keinginannya. Apalagi, kini dia menyebut kalau hubungannya dengan Nobu sapaannya hanya masa lalu.
Berita Terkait
-
Gisella Anastasia dan Ibunya Jalani Operasi Plastik di Korea
-
Gisel Permak Wajah di Korea, Netizen Tak Sabar Lihat Hasilnya
-
Ditemani Gisella Anastasia, Naysilla Mirdad Wujudkan Salah Satu Keinginan Paling Besar
-
Emoji Cinta Gading Marten untuk Gisel di Hari Ulang Tahun Roy Marten
-
Deretan Artis yang Tetap Kompak dan Harmonis Meski Sudah Cerai
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
-
Red Sparks Bangkit Dramatis, Paksa Set Penentuan di Final Liga Voli Korea 2024/2025
-
RESMI Lawan Manchester United di Malaysia, ASEAN All-Stars Bakal Dilatih Shin Tae-yong?
Terkini
-
Gebrakan Bupati Rudy! Rp 724 Miliar Disiapkan Agar Warga Bogor Berobat Gratis
-
Berkah Malam Rabu, Amalan Al-Qur'an yang Dianjurkan untuk Rezeki dan Perlindungan
-
Pemuda Bogor Bunuh Tante Kandung, Isi Chat ke Pacar Usai Pembunuhan Terungkap
-
Ini Empat Kades di Bogor Yang Diduga Pungli THR ke Perusahaan
-
Waspada Hoaks! KP2C Bantah Kabar Bohong Siaga 1 Sungai Cileungsi