SuaraBogor.id - Doa cepat dapat kerja. Doa cepat dapat kerja ini bisa diamalkan saat masa sulit seperti pandemi COVID-19 saat ini.
Allah SWT telah menjamin rezeki umat Islam di dunia.
Akan tetapi, sebagai manusia sudah sepatutnya untuk tidak berpangku tangan dan pasrah terhadap nasib saja.
Perlu dilakukan usaha, doa, dan juga ibadah agar umat Islam memperoleh kesuksesan di dunia maupun akhirat.
Baca Juga: Alamak! Libur Lebaran 2021 Bakal Dipotong Lagi karena Masih Pandemi COVID
Untuk itu, bagi kamu yang kesulitan mencari pekerjaan di dunia, kamu bisa membaca doa agar segera diterima kerja yang ada di bawah ini seperti dilansir Solopos.com.
Berikut doa cepat dapat kerja:
Alloohummaghfir lii dzanbii, wa wassi’ khuluqii, wa thoyyib lii kasabii, wa qonni’nii bimaa rozaqtanii, wa laa tadz-hab qolbii, ilaa syai-in shorroftahu ‘annii.
Artinya: Ya Allah, ampunillah dosaku, muliakanlah akhlakku, berikanlah untukku pekerjaan yang baik, jadikanlah aku bersyukur saat menerima apapun yang Engkau anugerahkan kepadaku, dan janganlah Engkau buatku mengingat sesuatu yang telah Engkau palingkan dariku.
Selain doa di atas, ada pula doa agar diterima kerja yang kedua.
Baca Juga: Masih Pandemi, Begini Tata Cara Penerimaan Siswa Baru di Batam
Allaahummaftah ‘alainaa abwaabal khairi, wa abwaabal barakati, wa abwaaban ni’mati, wa abwaabal quwwati, wa abwaabashshihhati, wa abwaabas salaamati, wa abwaabal jannati. Bismillaahi tawakkaltu ‘alallaahi laa haula wa laa quwwata illaa billaah.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Lowongan Kerja Sedikit, Banyak Pria Korea Selatan Jadi Pengangguran
-
Banyak Lulusan Gen Z Menganggur, Sistem Pendidikan Dipertanyakan
-
Pengangguran di Amerika Serikat Meningkat Usai Trump Naikkan Tarif Impor
-
Fenomena Pengangguran pada Sarjana: Antara Ekspektasi dan Realita Dunia Kerja
-
Jepang Bakal Dikerubungi Jutaan Pengangguran Imbas Lowongan Kerja Makin Sedikit
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
-
Penggugat Ijazah Palsu Jokowi Tunjuk Guru Besar UNS Jadi Mediator
-
Sri Mulyani Bocorkan 5 Kesepakatan RI-AS Untuk Batalkan Tarif Trump
-
Meski Ekonomi Lesu, Sri Mulyani Sebut Masyarakat Tetap Rajin Bayar Pajak
-
Sri Mulyani Sebut Rupiah Tahan Banting
Terkini
-
Kronologi Kecelakaan Maut di Jalan Sholis Bogor: Motor Pelajar Tabrak Truk Parkir, Satu Tewas
-
Rudy Susmanto Pamer 'Kartu AS' 100 Hari Kerja, Siap Umumkan ke Publik!
-
Innalillahi... Pelajar Tewas Mengenaskan Tabrak Truk di Jalan Bogor
-
Antisipasi Korupsi, Pemkab Bogor Gandeng Kejari dalam MoU Pencegahan Hukum
-
Program BRInita Dukung Peran Wanita melalui Berbagai Macam Program Pemberdayaan