SuaraBogor.id - Inalilahi Wainalilahi Rojiun, Ibunda Fadli Zon dikabarkan meninggal dunia di RSUI Depok, Jumat (19/2/2021) pukul 11.55 WIB.
Kabar duka Ibunda Fadli Zon meninggal dunia itu disampaikan politisi Gerindra, Dahnil Anzar Simanjuntak.
"Benar mas,” kata Dahnil dikutip dari Suarabogor.id dari Grup Suara.com.
Ibunda Fadli Zon bernama Ellyda binti Muhammad Yatim meninggal dunia di usia 75 tahun.
Baca Juga: Ellyda binti Muhammad Yatim, Ibunda Fadli Zon Meninggal Dunia di RS UI
Mantan Ketua Pemuda Muhammadiyah itu juga menyampaikan informasi duka tersebut melalui akun Twitternya, @Dahnilanzar.
“Turut berduka cita atas kepergian Ibunda bang @fadlizon. InsyaaAllah almarhumah husnul khotimah,” tulis Dahnil.
Almarhum Ellyda disemayamkan di Rumah Kreatif Fadli Zon, Jalan Pekapuran, Komplek Bumi Cimanggis Indah (BCI) Blok B1/9, Depok, Jawa Barat.
Rencananya, almarhum akan dimakamkan di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Karet Bivak, Jakarta Pusat.
Berita Terkait
-
Menteri Kebudayaan: Selamat Ulang Tahun ke-11 Suara.com, Terus Memberikan Informasi Akurat
-
Prabowo Panggil Sejumlah Menteri ke Istana Sore Ini, Fadli Zon: Buka Puasa Bersama
-
Sukatani: Kami Diintimidasi Polisi Sejak Juli 2024
-
Segini Kekayaan Fadli Zon: Menbud yang Soroti Sukatani, Ingatkan Kebebasan Berekspresi Ada Batasnya
-
Dianggap Kontroversial, Lagu 'Bayar Bayar Bayar' Sukatani Dihapus, Fadli Zon: Saya Akan Pelajari
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Alasan Dedi Mulyadi Menangis Lihat Hutan Puncak Gundul Menyentuh Hati
-
Momen di Tengah Pertemuan Pejabat, Hyang Sukma Ayu Asyik Meracik Kopi Asli Bogor
-
Mudik Gratis Polres Bogor Rute Pantura dan Pansela, Pendaftaran Mulai 13 Maret: Ini Persyaratannya
-
BRI Festival 2025 Hadir, Ribuan Pengunjung Siap Nikmati Buka Bareng dengan Kuliner dan Hiburan Seru
-
Mayat Pria Ditemukan di Sungai Ciapus Bogor, Keluarga Korban Tolak Autopsi, Ini Alasannya