SuaraBogor.id - Ketua DPC PAN Kabupaten Cianjur Herlan Firmansyah takjub dinyatakan negatif COVID-19 setelah satu keluarganya dinyatakan positif COVID-19. Herlan mengaku sudah suntik vaksin COVID-19. Apakah dia sudah kebal COVID-19?
Awal ceritanya begini, sepekan lalu salah satu anggota keluarganya merasakan gejala terpapar Covid-19. Indra penciuman mereka tidak berfungsi.
“Awalnya dari satu anggota keluarga saya, hidungnya tidak bisa mencium bau apapun,” kata Herlan pada Ayobandung.com, Kamis (25/2/2021).
Semua anggota keluarga Herlan pun ikut tes antigen di RSUD Sayang Cianjur, termasuk Herlan, karena setiap bertemu.
Baca Juga: Positif Covid-19, Wakil Wali Kota Depok Terpilih Dilantik di Rumah Sakit
Selang dua hari, akhirnya keluar hasilnya, semuanya dinyatakan positif terpapar Covid-19 dan harus diisolasi selama 14 hari, terkecuali Herlan dinyatakan negatif.
“Awalnya saya tidak ingat pernah ikut vaksinasi Covid-19, tapi setelah dinyatakan negatif, saya teringat kalau saya pernah ikut di gelombang pertama di Pendopo Pemkab Cianjur bersama Plt Bupati Cianjur Herman Suherman,” katanya.
Herlan harus merelakan anggota keluarganya diisolasi mandiri selama 14 hari sesuai dengan keputusan pihak rumah sakit.
“Keluarga saya termasuk terkonfirmasi positif dengan status orang tanpa gejala, mudah-mudahan bisa secepatnya kumpul kembali,” terangnya.
Mengenai hal tersebut, Herlan menyatakan bahwa vaksin sinovac ini benar-benar ikhtiar yang baik untuk menangkal tubuh kita agar tidak terpapar Covid 19.
Baca Juga: Ribuan Jurnalis Disuntik Vaksin Covid-19
“Kita sebagai manusia hanya bisa berikhtiar, ternyata alhamdulillah setelah mengikuti vaksinasi Covid-19, saya terbebas dari virus corona,” jelasnya.
Berita Terkait
-
Kang Dedi Mulyadi Contek Gaya Prabowo, Sapa Warga Cianjur dari Atas Kap Mobil
-
Jalur Puncak Hari Ini: Pemudik Balik Campur Wisatawan, Macet Tak Terhindarkan?
-
Kronologi Kecelakaan Maut di Cianjur, Bus Serempet Motor Hingga Lansia Tewas
-
Ramzi Dilantik jadi Wabup Cianjur, Penampilan Anak dan Istri Disebut seperti Tertukar
-
Ramzi Dilantik Prabowo, Masih Tak Percaya Jadi Wabup Cianjur
Tag
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Kiprah La Nyalla Mattalitti Saat Geger Geden PSSI Kini Rumahnya Digeledah KPK
-
Markas Pemain Korut U-17: Yang Tersembunyi di Balik Klub 4.25 SC?
-
Profil dan Kekayaan Abdul Halim Iskandar, Saudara Cak Imin yang Diduga Terlibat Korupsi
-
Strategi Investasi BPKH Gagal Tercapai, Kurang Rp704 Miliar dari Target di 2024
-
IHSG Masih Tunjukkan Taring dengan Menguat di Perdagangan Selasa Pagi
Terkini
-
Kabur Usai Tabrakan, Mobil Ditinggal di Cianjur Ternyata Bawa 'Harta Karun' Pertalite
-
Gubernur Jawa Barat Tinjau Lokasi Longsor di Bogor, Jalan Akan Disulap Jadi Taman Leuweung Batutulis
-
Kepala Inspektorat Bantah Ucapan Bupati Bogor Soal Hasil Akhir Kasus Kades Minta THR
-
Ketua DPRD Bogor Hadiri Festival Pencak Silat, Ajak Lestarikan Warisan Leluhur
-
Seniman Harus Rogoh Kocek Rp2 Juta Cuma Buat Tampil di Gedung Kesenian Milik Pemkab Bogor