SuaraBogor.id - Pelaku pembunuhan sadis yang terjadi di Perumahan Giriloka 2, Serpong, Kota Tangerang Selatan, Sabtu (13/3/2021) dini hari, terhadap WN Jerman sudah mulai terkuak.
Kapolres Tangerang Selatan, AKBP Iman Imanuddin mengatakan, pihaknya sudah mengangongi identitas pelaku pembunuhan WN Jerman bernama Kurt Nonnenmacher (85), WN Jerman, dan istrinya Naomi Simanungkalit (33).
"Berdasarkan tim yang kita bentuk usai ada kejadian dan olah TKP mengarah kepada satu tersangka," kata Iman ditemui di ICE BSD, Serpong, Tangsel, Sabtu (13/3/2021) kemarin.
Iman menerangkan, pihaknya pun sudah menggrebek kediaman terduga pelaku di Pondok Aren dan menemukan sejumlah barang bukti.
Baca Juga: Kutuk Pembunuh WN Jerman & Istrinya di Serpong, Teman Korban: Sadis, Kejam!
"Terus kita lakukan penggrebekan ke rumah yang bersangkutan. Memang orangnya tidak ditemukan. Tapi kami menemukan golok dan pakaian di situ ada noda diduga itu darah korban," terangnya.
Dari hasil penyelidikan sementara, Iman menuturkan, terduga pelaku pembacokan dan pembunuhan itu masih memiliki hubungan keluarga dengan kedua korban.
"Hubungan pelaku dengan korban diketahui sementara, pelaku bekerja di rumah tersebut tapi masih saudara," ungkapnya.
Sebelumnya diberitakan, seorang WN Jerman ditemukan tewas dengan sejumlah luka bacok. Sementara sang istri yang sempat mengalami kritis, akhirnya menghembuskan napas terakhir.
Pasutri ini menjadi korban pembacokan di kediaman mereka di Jalan Merbabu Blok A nomor 3 Giriloka 2 RT 001 RW 002 Kelurahan Lengkong Wetan, Kecamatan Serpong, Kota Tangerang Selatan, Sabtu (13/3) dini hari.
Baca Juga: Imbang Kontra Persita Jadi Modal Bagus Persija Jelang Piala Menpora
"Korban laki-laki (WN Jerman) tewas di tempat, sedangkan istrinya tewas usai dibawa ke rumah sakit," papar Iman.
Berita Terkait
-
Roundup: Arsin Dkk Lolos Jerat Pidana Korupsi di Kasus Pagar Laut?
-
Berkas Pagar Laut Tangerang Dikembalikan, Ini Alasan Bareskrim Tak Masukan Pasal Tipikor
-
Skandal Pemalsuan Sertifikat di Desa Kohod Mengarah ke Korupsi, Kejagung Desak Ini ke Bareskrim
-
CEK FAKTA: Pagar Laut dari Bambu Diganti Beton
-
Success Story Wali Kota Tangerang Sachrudin: Perjalanan Honorer Jadi Orang Nomor Satu di Tangerang
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Dedi Mulyadi: 25 Persen Lulusan SMP Jabar Bisa Sekolah Gratis di SMA Swasta!
-
Sejarah Terukir! Mahkota Raja Pajajaran Kembali 'Pulang' ke Bogor Setelah Ratusan Tahun
-
Dedi Mulyadi Turun Tangan, Desain Museum Pajajaran Bogor Bakal Dirombak
-
Dedi Mulyadi Larang Pungutan Sumbangan di Jalan, Berlaku 14 April 2025!
-
Didukung Dedi Mulyadi, Museum Pakuan Pajajaran 'Bumi Ageung Batutulis' Segera Hadir