SuaraBogor.id - Eks Politisi Partai Demokrat Ruhut Sitompul bangga kepada kader-kader Partai Demokrat sejati, berani mendeklarasikan Moeldoko sebagai ketua umum baru.
Ruhut juga menaruh harapan kepada KSP Moeldoko yang terpilih sebagai Ketua Umum di KLB Demokrat, Deli Serdang, Sumatera Utara.
“Aku yang pernah menjadi Kader PD bangga melihat kader-kader sejati PD yang berani bersikap dengan tegas melakukan KLB Sibolangit Pak Moeldoko secara aklamasi menjadi Ketua Umum Partai Demokrat,” ujar Ruhut melalui akun Twitternya baru-baru ini.
Ruhut bahkan memberikan nilai sempurna untuk Moeldoko. Dia berharap Moeldoko bisa selamatkan Partai berlambang bintang mercy itu.
“Aku beri angka/nilai 100, maturnuwun Pak Jenderal TNI DR Moeldoko tolong selamatkan PD,” katanya.
Diketahui sebelumnya Moeldoko resmi diangkat menjadi Ketua Umum Partai Demokrat periode 2021-2025 melalui Kongres Luar Biasa atau KLB Deli Serdang, Sumatera Utara, Jumat 5 Maret 2021.
Kongres tersebut melengserkan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dari jabatan tersebut.
Hingga saat ini, pihak Demokrat kubu Moeldoko sedang menunggu pengesahan dari Kemenkumham.
Di samping itu, kubu AHY telah memberikan sejumlah bukti berupa AD/ART yang membuktikan bahwa KLB tersebut tak sesuai dengan aturan.
Baca Juga: Andi Arief Tuding Moeldoko Akan Cuci Tangan Jika Pendaftaran Ditolak
Terlebih, Moeldoko adalah sosok dari luar partai yang tak pernah menjadi kader partai bintang mersi tersebut.
Berita Terkait
-
Qodari Ungkap Perbedaan KSP Era Baru: Lebih Fokus pada Verifikasi Lapangan dan Pendekatan Holistik
-
Demokrat Tolak Tunjangan Rumah DPR RI: Tidak Tepat di Tengah Kesulitan Rakyat
-
Ditanya Nasib Kapolri, Ibas: 'Itu Presiden ya, Kita Buat Kondisi Lebih Tenang'
-
Wakili Ketum Partai Demokrat, Ibas Penuhi Panggilan Mendadak Prabowo di Istana Negara
-
Fenomena Bendera 'One Piece' vs Merah Putih: Sekjen Demokrat Sebut Ganggu Patriotisme
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
Terkini
-
4 Rekomendasi Sepeda Goes Kekinian untuk Bapak-Bapak Usia 40 Tahun: Tetap Hits dan Sehat
-
BRI Perkuat Ekosistem Emas Nasional lewat Bullion Services dan Transformasi Digital Pegadaian
-
Razia Pajak 3 Hari di Simpang Sentul Bogor: Siapa Belum Bayar Kena Cekal!
-
Bikin Penasaran! Abdul Khoir Punya Rencana Ini Untuk Susukan Bojonggede
-
Jalur 4 Stasiun Depok Lumpuh Sempat Kacaukan KRL, Sekarang Rute Bogor-Jakarta Normal Lagi