SuaraBogor.id - HT (43) merupakan warga Kecamatan Jebres, Solo, akhiri hidupnya dengan gantung diri di dalam rumahnya sendiri, Minggu (28/3/2021).
Informasi yang diterima polisi, sebelum ditemukan meninggal dalam keadaan gantung diri, HT pamit untuk tidur di rumahnya tersebut.
Kapolsek Jebres, Kompol Suharmono, kepada wartawan, Senin (29/3/2021) mengatakan, HT bunuh diri dengan cara gantung diri diduga tengah depresi akibat persoalan yang dialaminya.
Saat pihaknya mengecek lokasi kejadian, korban ditemukan menggantung menggunakan tali berwarna biru. Menurut dia, korban ditemukan telanjang dada dengan bercelana pendek.
Baca Juga: Paus Fransiskus: Mari Kita Berdoa untuk Korban Bom di Katedral Makassar
“Keterangan dari saksi, korban semula hendak tidur di belakang rumah. Beberapa saat kemudian korban sudah ditemukan meninggal dunia,” papar dia mewakili Kapolresta Solo Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak.
Menurut Kapolsek Jebres, berdasarkan olah tempat kejadian perkara, Tim Inafis tidak menemukan tanda-tanda kekerasan pada tubuh korban. Lantas, jenazah korban dibawa ke rumah sakit untuk pemeriksaan lebih lanjut.
Catatan Redaksi:
Hidup seringkali sangat sulit dan membuat stres, tetapi kematian tidak pernah menjadi jawabannya. Jika Anda atau seseorang yang Anda kenal sedang mengalami masa sulit dan berkecederungan bunuh diri, sila hubungi dokter kesehatan jiwa di Puskesmas atau Rumah sakit terdekat.
Bisa juga Anda menghubungi LSM Jangan Bunuh Diri melalui email janganbunuhdiri@yahoo.com dan telepon di 021 9696 9293. Ada pula nomor hotline Halo Kemkes di 1500-567 yang bisa dihubungi untuk mendapatkan informasi di bidang kesehatan 24 jam.
Baca Juga: Jabatan Sejumlah OPD di Kota Solo Kosong, Gibran Siapkan Penggantinya
Berita Terkait
-
Kabar Duka, Komedian Sung Yong Meninggal Dunia
-
Ngeri! Tawuran Maut Kebon Singkong Vs Cipinang Jagal di Jaktim: Satu Tewas Tersambar Kereta hingga Kena Panah di Leher
-
Intip Menu Warung Makan Nunung di Solo: Bisnis yang Dibantu Raffi Ahmad
-
Detik-detik Farhat Abbas Melengos Diduga Gegara Agus Salim Keceplosan
-
Hasil BRI Liga 1: Arema Sikat MU dalam Drama 6 Gol, Malut Hancurkan Persis Solo 3-0
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Pemkab Bogor Akselerasi Penanganan Stunting dengan Data Digital
-
SIPD Bermasalah, Pemkab Bogor Minta Bantuan Pusat untuk Lancarkan Proyek Strategis
-
Perumda Air Pemkab Bogor Beri Diskon Spesial, Pelanggan Non-Aktif Bisa Kembali Nikmati Air Bersih Murah
-
Dapat Tiga Keluhan Utama di Dapil 5, Rudy Susmanto Janji Realisasikan Jika Terpilih Jadi Bupati Bogor
-
Soal TPS di Titik Rawan Bencana, Ini Kata KPU Kota Bogor