SuaraBogor.id - Sebuah masjid di Cianjur, Jawa Barat hangus terbakar. Kebakaran itu menyebabkan hampir semua isi dilalap si jago merah.
Peristiwa Masjid di Cianjur kebakaran itu terjadi di Kampung Cijeblok, Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur, Rabu (7/4/2021) siang.
Ada keajaiban tersendiri pada peristiwa kebakaran yang menghanguskan Masjid Umar Bin Khattab. Sebuah rak kayu berisi kitab suci Alquran selamat dari kebakaran.
Tentu saja, fenomena tersebut menjadi perbincangan santri dan juga warga sekitar, karena hampir semua barang di dalam masjid habis terbakar.
Asep Muhidin (45) saksi kebakaran Masjid Umar Bin Khattab mengungkapkan, waktu itu hendak pulang ke Campaka, karena ada kebakaran langsung berhenti berniat membantu memadamkan.
Baca Juga: Kebakaran Kilang Pertamina Balongan, Polisi Periksa 52 Orang Saksi
“Sesudah padam, saya liat rak kayu berisi Alquran tidak hangus terbakar, sedangkan yang lainnya jadi arang,” tutur Asep dilansir dari Ayobandung.com -jaringan Suara.com, Kamis (8/4/2021).
Sementar itu, Kapolsek Cibeber Kompol Bambang Kristiono membenarkan adanya Masjid yang terbakar dan kini masih didalami penyebabnya.
"Dugaan sementara dari konsleting listrik, tapi nanti ada tim yang menyeliki penyebab pasti kebakaran,” kata Bambang.
Bambang mengungkapkan, saat kebakaran ada beberapa santri yang sedang makan siang di lantai dua bangunan Mesjid.
“Mengetahui ada kepulan asap dari lantai dasar, api tiba-tiba membesar. Lalu para santri turun untuk menyelamatkan diri, dan meminta bantuan warga sekitar,” tandasnya.
Baca Juga: Tiadakan Bukber di Ramadhan 2021, Masjid Al Azhar Siapkan Takjil Drive Thru
Berita Terkait
-
Bisa Tampung 2.500 Jemaah, Melongok Megahnya Masjid Jokowi di Abu Dhabi
-
Pramono Anung Sidak Lokasi Kebakaran, Jakarta Darurat Fasilitas Damkar?
-
Kebakaran Hebat di Panti Jompo Spanyol, 10 Orang Tewas
-
Kebakaran Lahan di Gunung Rinjani, Jalur Pendakian Senaru Ditutup Sementara
-
Rezky Aditya Cerita Pengalaman Unik Selama Syuting Film Keajaiban Air Mata Wanita
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Disdukcapil Kabupaten Bogor Buka Lebih Banyak Slot Layanan, Masyarakat Diuntungkan
-
Dukung Penuh Paslon Rudy-Ade, Rachmat Yasin: Bogor Akan Semakin Berkembang
-
Atang-Annida Optimis Rebut Hati Warga Bogor
-
Pesta Bogor Hepi Sendi-Melli, Ribuan Relawan Siap Rebut Kemenangan di Pilkada
-
Inilah Kelebihan Samsung A35 dengan RAM 8 GB