SuaraBogor.id - Bagi masyarakat yang ingin membuat bubur kacang hijau untuk disantap pas berbuka puasa, namun tidak tahu caranya, Suarabogor.id memiliki resep dan cara membuat bubur kacang hijau yang enak.
Di samping rasanya yang enak dan manis, bubur kacang hijau juga kaya akan manfaat bagi tubuh, apalagi disantap untuk berbuka puasa di bulan Ramadhan.
Nah, bagi yang belum memiliki menu buka buasa, bubur kacang hijau bisa dicoba. Berikut resep dan cara untuk membuat bubur kacang hijau yang enak dan bikin ketagihan.
Bahan-bahan:
1. 250 gram kacang hijau
2. 150 gram gula pasir
3. 1/2 sendok teh garam
4. 1.500 mililiter air
5. 65 mililiter santan
Cara membuat:
1. Didihkan 1.500 mililiter air kemudian rebus kacang hijau hingga matang dan mekar.
2. Masukan gula pasir dan garam. Masak hingga mendidih dan kacang menjadi empuk.
3. Siapkan kuah santan kemudian didihkan dengan dikasih garam sambil diaduk sampai meletup-letup.
4. Sajikan bubur kacang hijau dengan santan. Masukan daun santan untuk menambah wangi dan bubur kacang hujau siap untuk disantap.
Berita Terkait
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Kapan 1 Ramadhan 2026 Tanggal Berapa? Cek Tanggal Pasti Versi Muhammadiyah dan Pemerintah
-
Nyadran 2026 Tanggal Berapa? Catat Jadwalnya dan Pahami Maknanya Bagi Gen Z
-
Jefri Nichol dan Jule Diduga Sedang Liburan Bersama di Bali
-
Andhara Early Umumkan Perceraian dengan Bugi Ramadhana, setelah 14 Tahun Berumah Tangga
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
Terkini
-
Hujan Batu di Cigudeg: Protes Penutupan Tambang Oleh Dedi Mulyadi Berujung Kericuhan
-
Cigudeg Mencekam! 'Blunder' Ucapan Camat Picu Hujan Batu, Jalan Nasional Bogor Lumpuh Total
-
Puncak Bhakti Lintas Agama di Bogor: Bukti Nyata Toleransi Bukan Sekadar Wacana
-
Ribuan Warga Blokade Jalan Nasional Bogor-Banten dengan Truk, Protes Keras Kebijakan Dedi Mulyadi
-
Euforia Berujung Petaka: Suporter Jadi Korban Pengeroyokan di Bogor Usai Nobar Persib vs Persija