SuaraBogor.id - Artis Raffi Ahmad resmi mengumumkan para pemain Rans Cilegon FC. Ada sebanyak 31 pemain yang diperkenalkan suami dari Nagita Slavina tersebut.
31 pemain Rans Cilegon FC itu diperkenalkan usai lolos seleksi. Para pemain klub milik Raffi Ahmad itupun siap berlaga di Liga 2 musim mendatang.
"Ada 31 pemain dari mantan kapten timnas Indonesia, pemain senior yang juga mantan timnas, ada mantan pemain U23 dan U19," kata Raffi Ahmad dalam sambutannya di JIExpo Kemayoran dinukil dari Suara.com.
Merekrut 31 pemain terbaik, Raffi Ahmad memasang target Rans Cilegon FC dapat lolos ke Liga 1.
Baca Juga: Rans Cilegon FC Bakal Punya Bus Mewah Seperti Tim Eropa
"Di sini kami mempersatukan berbagai macam usia di sini. Memang target kami yang terbaik dengan tujuan masuk ke Liga 1 nantinya," ujar Raffi Ahmad.
Segala persiapan tengah dipersiapkan untuk mencapai target. Salah satunya adalah pembangunan tempat latihan.
"Fasilitas infrastruktur kami sedang jalani seperti lapangan training, yang insyaallah Februadi 2022 akan kami launcing Rans Prastige dan juga akademi. Kami genjot itu untuk memunculkan SDM pemain muda," kata Raffi Ahmad menjelaskan.
Sebulan usai lebaran nanti, bakal ada peluncuran jersey. PSSI dan Kemenpora nantinya akan diundang di acara tersebut.
"Sepakbola adalah pesta rakyatnya Indonesia, kami yakin lewat sepak bola bisa bersatu dan mengharumkan bangsa," kata Raffi Ahmad.
Baca Juga: Ditunjuk Raffi Ahmad Jadi COO Rans Cilegon FC, Darius Sinathrya: Ini Amanah
Berikut para pemain Rans Cilegon FC:
Berita Terkait
-
Melayat ke Rumah Duka, Raffi Ahmad Unggah Potret Kenangan dengan Hotma Sitompul
-
7 Artis Pernah Jadi Klien Hukum Hotma Sitompul, Ada yang Berhadapan dengan Hotman Paris
-
Berjasa Besar Tangani Kasus Narkoba Raffi Ahmad, Hotma Sitompul Tak Minta Bayaran
-
Deretan Kasus Besar yang Ditangani Hotma Sitompul
-
Jasa Hotma Sitompul dalam Hidup Raffi Ahmad, Bantu Kasus Narkoba hingga Eksis Lagi di TV
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga