SuaraBogor.id - Pelaku penista agama Jozeph Paul Zhang hingga saat ini masih diburu pihak kepolisian, setelah dirinya ditetapkan tersangka dugaan penistaan terhadap Agama Islam.
Jozeph Paul Zhang alias Shindy Paul Soerjomoelyono sebelumnya juga mengaku, bahwa dirinya merupakan nabi ke-26. Hal itu mendapatkan sorotan dari umat muslim yang ada di Indonesia.
Jozeph Paul mengaku bahwa dirinya memiliki kelainan jiwa karena menyebut dirinya nabi ke-26.
Pengakuan bahwa Jozeph Paul Zhang gila itu disampaikan dirinya saat mengadakan pertemuan virtual bersama rekan-rekannya, yang diunggah oleh akun Youtube Hagios Eeurope.
Baca Juga: Abdullah Larang Tepuk Tangan, Ade Armando: Bawa Indonesia ke Era Kebodohan
“Harusnya ditanya kenapa si Paul ngaku-ngaku nabi ke-26? Ini kan orang gila. Memang saya orang gila. Kalau tidak gila, enggak mungkin saya berani ngomong kaya gini,” kata Paul dilansir dari Terkini.id -jaringan Suara.com, Senin (26/4/2021).
Oleh karena itu, dirinya mengaku bahwa dirinya tak pantas menjadi buronan polisi.
Alih-alih di penjara, Jozeph merasa dirinya lebih cocok di RS Jiwa.
Mengingat, seperti katanya bahwa dirinya masuk kategori orang yang tidak waras atau gila.
“Makanya kalau saya tempat yang cocok ya rumah sakit jiwa, bukan penjara,” ujarnya.
Baca Juga: Melihat Indahnya Akulturasi Islam Hindu di Masjid Gedhe Mataram Kotagede
Sebelumnya, Jozeph Paul Zhang memang pernah mengaku bahwa dirinya nabi ke-26 yang hadir untuk meluruskan ajaran Nabi Muhammad yang disebutnya 'cabul'.
"Yang bisa laporin gua ke polisi gua kasih uang. Yang bisa laporin gua ke polisi penistaan agama, nih gua nih, Nabi ke-26, Joseph Paul Zhang yang meluruskan kesesatan ajaran Nabi ke-25 dan kecabulannya yang Maha Cabulullah,” katanya.
Hingga kini, Jozeph Paul ditetapkan sebagai tersangka pelaku penistaan agama.
Berita Terkait
-
Kenali Tanda Selesai Haid Menurut Syariat Islam, Agar Bisa Segera Bersuci dan Beribadah
-
Kapan Perjalanan Disebut Safar Hingga Boleh Meng-qasar Salat?
-
Hukum Sendawa di Depan Orang Lain Menurut Aturan Islam
-
Ulasan Buku Al Ghazali karya Shohibul:Jejak Spiritual Sang Hujjatul Islam
-
Densus 88 Ringkus 2 Terduga Teroris Negara Islam Indonesia di OKU Timur, Inisial MD dan MA
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Bogor Jadi Sorotan, Zonasi PPDB Diskriminatif dan Picu Korupsi? Gibran Minta Ini ke Mendikdasmen
-
Prabowo Dipastikan Nyoblos di TPS 08 Bojongkoneng, Bakal Didampingi Langsung Pj Gubernur hingga Pj Bupati Bogor
-
Strategi Belanja Saat Promo 12.12 2024 Blibli, Bisa Dapat Untung Banyak
-
Cianjur Darurat Bencana, Pergerakan Tanah Paksa Ratusan Warga Tinggalkan Rumah
-
Ada Potensi Politik Uang di Pilkada 2024, Bawaslu Kabupaten Bogor Kerahkan 7.908 Pengawas TPS