SuaraBogor.id - Istri pimpinan Kekaisaran Sunda Nusantara yakni Muniroh enggan memberikan tereangan lebih jelas, terkait suaminya yakni Panglima Alex Ahmad Hadi.
Bahkan, saat ditemui di kediamannya yang beralamat di Jalan Ciliwung, Kelurahan Kemirimuka, Kecamatan Beji, Kota Depok, Muniroh dengan tegas menolak untuk di wawancara.
Dia beralasan bahwa istri dari pimpinan Kekaisaran Sunda Nusantara tersebut saat ini tidak menerima tamu.
"Gak ada dari pagi bapak (Alex)," kata Muniroh kepada wartawan, Kamis (6/5/2021).
Muniroh menerangkan, suaminya pergi sejak pagi karena ada urusan. Bahkan ia menolak untuk menerima tamu.
"Saya gak terima tamu ya," ucap Muniroh tegas sambil mengacung tangan dari jauh.
Ketika awak media mengambil foto. Sang istri Panglima pun menolak untuk difoto.
"Sudah dibilang jangan difoto," tegas dia sambil masuk ke dalam rumah dan menutup pintu.
Diberitakan sebelumnya, usai Sunda Empire kini muncul Negara Kekaisaran Sunda Nusantara. Hal itu terkuak usai Rusdi Karepesina (55) pengemudi Pajero Sport SN 45 RSD terjaring razia.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca BMKG 7 Mei : Bogor-Depok Hujan
Kekinian, ternyata Negara Kekaisaran Sunda Nusantara ada di Depok. hal itu diungkapkan Rusdi Karepesina, dia mengatakan, bahwa pimpinannya itu merupakan warga Depok bernama Alex Ahmad Hadi Ngala.
Kaisar tersebut tinggal di wilayah kali Ciliwung Depok, Jawa Barat.
"Saya nggak tau (alamat lengkapnya) hanya di Kali Ciliwung Depok. Bupati juga walikota juga tahu kok," kata Rusdi Karepesina dilansir dari Suara.com, Kamis (6/5/2021).
Berita Terkait
-
Langsung Ditangkap Polisi! Ini Tampang Pelaku yang Diduga Siksa dan Jadikan Pacar Komplotan Kriminal
-
Pegadaian Championship: Sumsel United Usung Misi Tiga Poin Lawan Persikad Depok
-
Misteri Mayat Pria Terikat di Tol Jagorawi Terkuak! Siapa Sosok Ujang Adiwijaya?
-
Sengit dan Seru! Siswa SMK Adu Keahlian di Olimpiade Jaringan MikroTik 2025
-
Ciliwung Meluap usai Hujan Deras, 20 RT di Jakarta Terendam Banjir
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Lelah dengan Hiruk Pikuk Kota? Ini 3 Hidden Gem Wisata Alam Paling Estetik untuk Gen Z Healing
-
5 Fakta Mengapa Kabupaten Bogor Jadi Juara Daerah Termiskin se-Indonesia
-
Ini 4 Rekomendasi Sepeda Anak Usia 3-6 Tahun di Bawah Rp1 Juta, Awet dan Melatih Motorik
-
Setelah Bebas, Napi Ini Justru Menolak Keluar Penjara: Alasannya Mengiris Hati
-
Back to School! 4 Rekomendasi Sepeda Sekolah Murah dan Nyaman, Mulai 1 Jutaan Aja