SuaraBogor.id - Inalillahi, kabar duka datang dari duni hiburan yakni komedian Sapri. Pria yang sering disapa akrab Sapri Pantun itu meninggal dunia, Senin (10/5/2021).
Kabar Sapri meninggal dunia itu dibenarkan adik kandungnya yang bernama Dolly.
Melalui Instagram, adik Sapri yakni Dolly mengumumkan bahwa kakanya tersebut telah meninggal dunia.
"Innalillahi wainnailaihi rajiun, Sapri Bin Ahli," tulis Dolly di Instagram, Senin (10/5/2021).
Dilansir dari Suara.com, seperti diketahui, beberapa hari belakangan Sapri tengah dirawat secara intensif di ruang ICU Rumah Sakit Sari Asih, Ciledug, Tangerang. Komedian berkepala plotos ini menderita diabetes.
Manajer Sapri, Bunda Neneng yang mengungkapkan langsung informasi tersebut. Neneng mengungkap kalau pada Selasa, 4 April 2021, Sapri baru saja dilarikan ke rumah sakit kawasan Ciputat, Tangerang Selatan.
"Gulanya lagi tinggi, masuk ICU karena gulanya," kata Bunda Neneng saat dihubungi, Kamis (8/5/2021).
Karena kondisinya yang cukup serius, dokter kemudian merujuk Sapri untuk dilarikan ke Rumah Sakit Sari Asih Ciledug, Tangerang. Beberapa hari dirawat, kondisi Sapri mulai membaik.
Manajer Sapri, Bunda Neneng yang mengungkapkan langsung informasi tersebut. Neneng mengungkap kalau pada Selasa, 4 April 2021, Sapri baru saja dilarikan ke rumah sakit kawasan Ciputat, Tangerang Selatan.
Baca Juga: Sepekan Jelang Kelahiran Anak, Komedian Sapri Meninggal Dunia
"Gulanya lagi tinggi, masuk ICU karena gulanya," kata Bunda Neneng saat dihubungi, Kamis (8/5/2021).
Karena kondisinya yang cukup serius, dokter kemudian merujuk Sapri untuk dilarikan ke Rumah Sakit Sari Asih Ciledug, Tangerang. Beberapa hari dirawat, kondisi Sapri mulai membaik.
Namun hari ini, kondisi Sapri kembali memburuk dan kembali tak sadarkan diri. Hingga akhirnya dinyatakan meninggal dunia.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Euforia Berujung Petaka: Suporter Jadi Korban Pengeroyokan di Bogor Usai Nobar Persib vs Persija
-
Rela Bayar Rp90 Juta Sehari Demi Buang Sampah, Ini 4 Fakta Manuver Pemkot Tangsel ke Cileungsi
-
4 Rekomendasi Pompa Angin Injak Terbaik Penyelamat Ban Kempes
-
3 Wisata Alam di Cibinong untuk Healing Singkat Akhir Pekan
-
Jumat Kelabu di Bogor Selatan, Longsor Bonggol Bambu Timbun 2 Balita