SuaraBogor.id - Bagi anda yang sering mengeluhkan penyakit rematik jangan khawatir, ada obat alami bisa sembuhkan penyakit rematik tentunya mudah dicari.
Pola hidup sehat dan obat pereda nyeri umumnya menjadi rekomendasi dokter untuk mengatasi kondisi tersebut. Namun selain itu, ada juga obat rematik alami yang bisa dimanfaatkan untuk meredakan nyeri rematik.
Rematik adalah penyakit yang menimbulkan rasa sakit akibat otot atau persendian yang mengalami peradangan dan pembengkakan.
Biasanya, kerusakan yang terjadi bisa menimbulkan nyeri hebat atau sampai membuat sendi kehilangan fungsi bergerak, sehingga mengganggu aktivitas sehari-hari.
Baca Juga: Periksa Diri dan Sekitarmu, Inilah 5 Ciri Orang Depresi
Disitat dari Ayobandung -jaringan Suara.com, Obat Rematik Alami yang Umum Digunakan
Penyakit rematik ada banyak jenisnya, mulai dari rheumatoid arthritis, osteoarthritis, penyakit asam urat, sindrom Sjorgen, dan lupus. Pada hampir semua penyakit rematik, peradangan terlibat sebagai bagian dari proses penyakit itu sendiri.
Oleh karena itu, tidak sedikit orang memanfaatkan herba yang memiliki khasiat antiradang dan bisa dikonsumsi sehari-hari sebagai obat rematik alami untuk membantu meredakan peradangan dan gejala pada penyakit rematik.
Berikut ini adalah sederet obat rematik alami yang umum digunakan:
1. Kunyit dan lada hitam
Baca Juga: Abai Prokes, Satgas Covid-19 Soroti Kerumunan di Danau Sunter saat Libur 1 Juni
Selain sebagai bumbu kari, kunyit sudah umum digunakan sebagai obat pencernaan tradisional di India. Namun tidak hanya itu, bumbu dapur berwarna kuning ini juga bisa dimanfaatkan untuk mengobati rematik, lho.
Berita Terkait
-
7 Fakta Mengejutkan tentang Herbal Langka yang Hampir Punah
-
5 Manfaat Ginseng Jawa untuk Vitalitas yang Jarang Kamu Tahu
-
Predator di Balik Ruang Pemeriksaan: Mengapa Kekerasan Seksual Bisa Terjadi di Fasilitas Kesehatan?
-
7 Herbal Ampuh Pengganti Obat Kimia untuk Atasi Hipertensi Tanpa Efek Samping
-
7 Rahasia Daun Sukun untuk Jantung Sehat: Bukti Ilmiah dan Cara Mengolahnya
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga