SuaraBogor.id - Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono atau AHY lebih memilih fokus kepada konsolidasi internal partai hingga tingkatan bawah.
AHY sendiri sempat mengungkapkan siap untuk mencalonkan diri menjadi Calon Presiden 2024. Namun, ketika ditanya di Cianjur dia menyebutkan bahwa Pilpres masih lama.
“Saya kira masih lama, jadi saya tidak akan mengomentari hal tersebut, karena masih lama,” kata Agus Harimurti Yudhoyono, dilansir dari Ayobandung.com -jaringan Suara.com, Kamis (3/6/2021).
Agus Harimurti Yudhoyono yang terkenal dengan singkatan AHY, menambahkan, saat ini lebih fokus pada konsolidasi partai mulai dari tingkat provinsi hingga kabupaten/kota.
Baca Juga: Sebut Prabowo dan Airlangga Layak Jadi Presiden, Natalius Pigai: Anies Baswedan Sabar Dulu
“Saya lebih fokus konsolidasi partai hingga tingkat bawah saat ini,” singkatnya.
Begitu pula saat awak media menanyakan kemungkinan disandingkan dengan Anies Baswedan, lagi-lagi AHY tidak berkomentar, malah lebih memilih pergi dengan alasan masih banyak kegiatan.
“Maaf ya, saya dari Cianjur langsung ke Bandung,” tandasnya.
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: AHY Minta Ikhaskan Dana Haji yang Dibawa Kabur Yaqut Cholil Qoumas
-
Ini Kata AHY Soal Peluang Pertemuan Prabowo, SBY dan Megawati Usai Lebaran
-
Kakorlantas Ungkap Strategi Jelang Puncak Arus Balik Lebaran
-
Didit Prabowo Ajak Swafoto SBY Saat Lebaran, AHY Bilang Begini
-
Siap-siap Arus Balik, AHY: Pemerintah Sudah Punya Jurus Jitu Atasi Kemacetan
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga