Scroll untuk membaca artikel
Andi Ahmad S
Kamis, 10 Juni 2021 | 10:38 WIB
jembatan Panus Depok [Youtube Ardabily Channel]

Hal ini dikarenakan, salah satu kaki jembatan itu digunakan sebagai tiang ukur memantau ketinggian air untuk mewaspdai banjir saat musim penghujan, khususnya bagi kepentingan warga Jakarta.

2 Gereja Immanuel

Gereja Immanuel berada di Jalan Pemuda, Kelurahan Depok, Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok. Gereja ini sudah diketahui banyak orang khusunya di Depok bahkan di Belanda.
Karena gereja ini dibangun sejak jaman Belanda pada tahun 1713.

Awalnya, gereja pertama di Depok ini dibangun dengan material kayu dan bambu. Namun, karena pelapukan, pada 1792 gereja tersebut direnovasi dan dibangun menggunakan material batu-batuan.

Baca Juga: Buru Pelaku Begal Payudara Mahasiswi di Depok, Polisi Periksa CCTV

Hingga pada 1834 terjadi gempa berkekuatan besar yang meruntuhkan bangunan gereja. Kemudian pada 1854 gereja ini dibangun kembali. Terakhir, gereja ini dipugar pada tahun 1998 menjadi bergaya artistik dan modern.

Asal muasala berdirinya gereja ini untuk ibadah para 12 keluarga budak yang dimerdekaan Cornelis Chastelein. Karena pada saat itu mereka 12 keluarga setiap beribadah harus ke Jakarta.

Adapun 12 keluarga atau marga itu diantaranya Soedira, Loen, Bacas, Ishak, Leander, Laurens, Jonathans, Tholense, Samuel, Joseph, Jakob, dan Zadokh.

3. Tugu Cornelis

Masih berdiri kokoh Tugu Cornelis. Tugu itu dibangun pada 28 Juni 1814 tepat 100 tahun setelah kematian Cornelis Chastelein.

Persis di depan Gementeentee Bestuur terdapat Istana Presiden Depok. Sampai hari ini istana tersebut masih kokoh berdiri, yakni rumah tua di Jalan Pemuda No. 11 RT 04/08 Kelurahan Depok Kecamatan Pancoran Mas, Depok, Jawa Barat.

Baca Juga: Lokasi SIM Keliling Kota Depok Kamis 10 Juni 2021

Selain itu, Depok memiliki struktur pemerintahannya sendiri yakni Vergaderingen, Commissarissen, dan Bestuur, yang dipimpin oleh presiden dengan masa jabatan tiga tahun.

Load More