SuaraBogor.id - Kabar duka datang dari keluarga besar Pondok Pesantren Modern Gontor 2 Ponorogo Jawa Timur, yakni Pengasuh Pondok Pesantren Modern Gontor 2 Ponorogo, Ustadz Muhammad Hudaya meninggal dunia.
Informasi Ustadz Muhammad Hudaya meninggal dunia itu tersebar di grup alumni Gontor, Rabu (14/7/2021).
Salah satunya yakni dari sejumlah akun instagram santri dan pesantren pun mengunggah kabar duka ini. Seperti di akun @santrimendunia.id yang mengunggah ucapan duka dari Sekretaris Pondok Modern Darussalam Gontor.
"Telah berpulang ke Rahmatullah Al-Ustadz H. Muhammad Hudaya, Lc., M.Ag. (Wakil Pengasuh PMDG Kampus 2, Madusari) pada hari Rabu, 4 Dzulhijjah 1442/14 Juli 2021 Pukul 06.00 WIB di RS. Yasyfin Darussalam, Pondok Modern Gontor"
Baca Juga: Kocak! Viral Bapak-bapak di Ponorogo Main Reog di Ladang Tebu, Netizen: Nambah Imun..!
"Semoga almarhum husnul khatimah, diampuni segala dosanya, dan diterima amal ibadahnya oleh Allah SWT. Allahumma Aamiin"
Disitat dari Bogordaily.net -jaringan Suara.com, sebelum menjadi pengasuh di Gontor 2, almarhum sempat menjadi Wakil Pengasuh Gontor Putri 3 dari awal berdiri tahun 2002 sampai tahun 2012.
Kemudian menjadi Wakil Pengasuh Gontor 2 dari awal berdiri KMI Gontor 2 tahun 2013 sampai sekarang.
Berita Terkait
-
Cemburu Buta! Pria di Blitar Bacok Mantan Istri dan Ibu Mertua!
-
Mudik Lebaran Lancar, 3 Jalur Alternatif dari Semarang ke Jombang Bebas Macet
-
Hadapi Puncak Panen, Bulog Kanwil Jatim Optimalisasi Sarana Pengeringan dan Pengolahan
-
Pasokan dan Distribusi Energi Jawa Timur Aman, Menteri ESDM Apresiasi Satgas Mudik Lebaran Pertamina
-
Kombes Komarudin Dimutasi Jadi Dirlantas Polda Metro Jaya Gantikan Latif Usman
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Kecelakaan Maut di Bandung, Suami, Istri dan Keponakan Asal Depok Tewas di Jalur Kamojang
-
Antisipasi Letusan Freatik, Pendakian Gunung Gede Diperpanjang Penutupannya
-
Stasiun Bogor dan Alun-Alun Kota, Potret Kesemrawutan yang Tak Kunjung Usai
-
Kades di Bogor Terbukti Minta THR Rp165 Juta ke Perusahaan, Rudy Susmanto Perintahkan Inspektorat
-
Kepadatan Puncak Bogor Tak Terbendung, One Way Arah Jakarta Diperkirakan Sampai Pukul 18.00 WIB