SuaraBogor.id - Komedia Pandji Pragiwaksono ejek Jokowi. Dia diketahui mengejek Presiden Joko Widodo bersama temannya, hal itu mendapatkan perhatian dari berbagai pihak salah satunya dari eks Politisi Demokrat, Ferdinand Hutahaean.
Menanggapi hal itu, Ferdinand Hutahaean dengan keras menyebut bahwa Komedia Pandji Pragiwaksono tidak ada apa-apanya dibandingkan burung.
Ferdinand Hutahaean lewat cuitannya di Twitter, Jumat 23 Juli 2021, menilai tai burung lebih berharga dibanding Pandji dan Youtuber yang telah menghina Jokowi tersebut.
“Bagi saya, taik burung lebih berharga daripada bocah ini berdua,” cuit Ferdinand Hutahaean, disitat Suarabogor.id dari Terkini.id jaringan Suara.com, Sabtu (24/7/2021).
Baca Juga: Jokowi Ucapkan Selamat kepada Windy Cantika Peraih Medali Pertama di Olimpiade Tokyo 2020
Pasalnya, kata Ferdinand, tai burung masih bisa menyuburkan tanah. Sementara, Pandji dan sang Youtuber menurutnya tidak berguna sama sekali.
“Taik burung masih bisa menyuburkan tanah, sementara 2 bocah ini ngga ada gunanya sama sekali,” tegasnya.
Kicauan Ferdinand Hutahaean tersebut menanggapi unggahan potongan video seorang netizen pengguna Twitter, Is_tanj yang membagikan video Pandji dan Youtuber itu mengejek Presiden Jokowi.
Sang netizen dalam narasi unggahannya menyebut Pandji gila lantaran telah menghina seorang kepala negara demi mendukung Anies Baswedan menjadi presiden.
“Gila nih bocah menghina kepala negara pandji, begini amat pengen anies jadi presiden,” tulis netizen Is_tanj.
Baca Juga: Windy Cantika Aisah Sabet Medali Olimpiade Tokyo, Jokowi: Selamat
Dalam video unggahan netizen itu, tampak Pandji Pragiwaksono tengah berbincang lewat virtual bersama seorang Youtuber.
Ia pun mengungkapkan penilaiannya terhadap Presiden Jokowi. Menurut Pandji, jika pemerintah memiliki grup WhatsApp maka kerja Jokowi hanya melihat-lihat grup tersebut dan enggan ikut nimbrung.
“Gue tuh selalu ngerasa, Pak Jokowi itu kayakkk, kalau misalkan kementerian atau pemerintah tuh punya grup WhatsApp kerjanya ngelihatin doang, gak pernah ikut nimbrung. Dia bingung nih, ‘gua mau ngomong apa’,” ujarnya.
Berita Terkait
-
Apa Motif Jokowi Turun Kampanye di Pilkada? Jawaban Netizen di X Nyelekit: Gabut, Sepi Job hingga Nyambi jadi Jurkam
-
Jokowi Ajak Semua Pihak Dukung Ridwan Kamil, Target Menang Telak Seperti Pilpres!
-
Jokowi Nyerah Lawan Polusi Jakarta, WALHI Sindir Banyak Politisi jadi Pengusaha, Ada Kaitannya?
-
Tak Didukung Mantan Bosnya, Pramono Anung Ogah Pusing Jokowi Turun Gunung Dukung RK-Suswono
-
WALHI Serang Balik Jokowi: Bukan Polusi yang Sulit Diatasi, Tapi Penyebabnya Pejabat Toxic!
Terpopuler
- Mees Hilgers: Saya Hampir Tak Melihat Apa Pun Lagi di Sana
- Saran Pelatih Belanda Bisa Ditiru STY Soal Pencoretan Eliano Reijnders: Jangan Dengarkan...
- Coach Justin Semprot Shin Tae-yong: Lu Suruh Thom Haye...
- Jurgen Klopp Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Out Jadi Kenyataan?
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
Pilihan
-
Tantangan Pandam Adiwastra Janaloka dalam Memasarkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Malam Ini
-
Hanya 7 Merek Mobil Listrik China yang Akan Bertahan Hidup
-
Prabowo Mau Bangun Kampung Haji Indonesia di Mekkah
-
LIVE REPORT Kondisi SUGBK Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
Terkini
-
Sosialisasikan Raperda P4GN, DPRD Kota Bogor Tampung Aspirasi Warga
-
Dari Lapangan Hijau ke Ruang Debat, Hati Rudy Susmanto 'Terbelah'
-
Tiga Tema Debat Kedua Pilbup Bogor, KPU: Fokus Adu Argumen Cawabup
-
Jalankan Fungsi Pengawasan, Komisi I dan II Lakukan Sidak ke Kantor OPD
-
Didampingi Rachmat Yasin, Ribuan Warga Sukaraja Pilih Rudy-Jaro