SuaraBogor.id - Sebuah video yang memperlihatkan sebuah tenda Maulid Nabi roboh usai diterjang angin kencang, di Kota Bogor, Jawa Barat.
Video viral tenda roboh itu diunggah akun instagram @bogor24update. Peristiwa itu diketahui terjadi pada Selasa (19/10/2021).
Menurut keterangan dari unggahan tersebut, tenda Maulid Nabi Muhammad SAW roboh itu terjadi di wilayah Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor.
Dalam video itu terlihat, tenda yang sudah berdiri kokoh itu roboh, usai Bogor diterjang hujan angin kencang.
Tentunya, hal itu menjadi perhatian warga sekitar. Banyak juga yang turut mengabadikan peristiwa tenda roboh tersebut.
"Tenda maulid pun ikutan rubuh karena angin kencang yang terjadi di sekitaran Tanahsareal, Kota Bogor, 19 Oktober 2021. Lokasi tepatnya Situpete rt 01 rw 10 kel sukadamai kec tanah sareal," tulisnya, dikutip Suarabogor.id, Rabu (20/10/2021).
Pada keterangan tersebut tertulis, peristiwa tenda roboh itu terjadi usai acara Maulid Nabi Muhammad SAW selesai.
"Untung maulidannya udah selesai sebelum tenda roboh," tulisnya.
Video itu kini sudah disaksikan 9.316 pengguna instagram.
Baca Juga: Waspada Hujan Disertai Petir Terjadi di Bogor dan Depok
Tanggapan netizen soal peristiwa tersebut.
"Kukira azab sang matan menikah," tulis @mrazazir.
"Alhamdulillah Minggu lalu pasang tenda disitu aman," tulis @sans_wedding.
"Bener itu min ...kejadiannya dekat rumah banget," tulis @ticka.h.
Berita Terkait
-
4 Poin Utama Rapat Terbatas Prabowo di Hambalang: Dari Industri Tekstil hingga Chip Masa Depan
-
Mimpi Besar 'Sang Penghibur' Terkubur Geliat Malam Gang Boker Ciracas
-
Tambang Emas Ilegal di Cigudeg Sulit Diberantas? Diduga Ada Cepu Bocorkan Razia Polisi
-
Geger Video Mesum Pasangan Misterius di Pos Polisi Tulungagung, Pelaku Diburu
-
Waspada! Hujan Petir dan Angin Kencang Mengancam Jakarta Siang Ini
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Euforia Berujung Petaka: Suporter Jadi Korban Pengeroyokan di Bogor Usai Nobar Persib vs Persija
-
Rela Bayar Rp90 Juta Sehari Demi Buang Sampah, Ini 4 Fakta Manuver Pemkot Tangsel ke Cileungsi
-
4 Rekomendasi Pompa Angin Injak Terbaik Penyelamat Ban Kempes
-
3 Wisata Alam di Cibinong untuk Healing Singkat Akhir Pekan
-
Jumat Kelabu di Bogor Selatan, Longsor Bonggol Bambu Timbun 2 Balita