SuaraBogor.id - Ada kabar gembira bagi masyarakat yang saat ini sedang mencari lowongan pekerjaan. Kali ini perusahaan bergengsi di Amerika Serikat, Google, membuka lowongan pekerjaan.
Namun, lowongan pekerjaan yang disediakan Google untuk di Indoensia hanya untuk lulusan S1 saja.
Apakah kamu ingin bekerja di perusahaan kelas dunia seperti Google? mungkin, ini adalah salah satu kesempatan emas buat kamu.
Sebab kantor Google di Indonesia yang beralamat di Jakarta Selatan itu sedang membuka banyak lowongan pekerjaan.
Baca Juga: Promosikan Kesetaraan Gender di Tempat Kerja, Telkom Raih Penghargaan WEPs Awards
Ada banyak pilihan posisi yang ditawarkan oleh perusahaan tersebut. Dilansir dari situs resminya, inilah beberapa posisi lowongan kerja di Google yang bisa kamu coba untuk lulusan S1
- Kepala Strategi dan Operasi, Go-to-Market
- Manajer bidang Pemerintahan dan Kebijakan Publik (Bahasa Indonesia dan Inggris)
- Corporate Territory Manager, Customer Solutions
Consulting, Google Cloud - Field Sales Manager, Enterprise, Google Cloud
- Direktur, Marketing di Indonesia, Filipina, dan Perbatasan
Asia bagian Selatan - Account Strategist, Google Customer Solution (Bahasa
Inggris dan Bahasa Indonesia) - Penasihat Hukum
- Industry Manager, Food and Beverage (Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris)
- Account Manager Teknis, Layanan Profesional Google Cloud
- Infrastructure Architect, Google Cloud Professional Services
- Apps Specialist, Large Customer Sales (bahasa Indonesia dan Inggris)
- Country Lead untuk Search (Bahasa Indonesia)
- Customer Solutions Consultant, Data Analytics, Google Cloud
- Metro Network Deployment Owner
- Manajer Trend, YouTube Shorts
- Infrastructure Cloud Consultant, Google Cloud Professional Services
- Country Head untuk Google Customer Solutions Sales
- Business Development Manager, Google Customer Solutions
- Agency Account Strategist, Google Customer Solutions (Bahasa Indonesia)
- Teknisi Pusat Data (Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris)
- Field Sales Representative, Google Cloud
- Data Architect, Google Cloud Professional Services
- Customer Solutions Consultant, Infrastructure
Modernization, Google Cloud
Sementara untuk mendaftarnya, kamu tinggal mengunjungi situs careers.google.com kemudian memasukkan lamaran sesuai dengan posisi yang kamu minati.
Itulah deretan lowongan kerja di Google yang tersedia untuk berbagai posisi.
Berita Terkait
-
Ada Pelanggaran HAM Berat, Kuasa Hukum Eks Pemain Sirkus OCI Desak Kasus Dibawa ke Pengadilan HAM
-
Kevin Diks Dikabarkan Cedera Parah, Ini 3 Kerugiannya Bagi Timnas Indonesia
-
Asnawi dan Ferarri Dipanggil ke ASEAN All Stars, Mengapa Arhan Tidak? Begini Analisanya!
-
Tepis Tuduhan Siksa Eks Pemain Sirkus OCI, Jansen Manansang di DPR: Hewan Saja Kita Sayang
-
Di Depan Anggota DPR, Mantan Pemain Sirkus OCI Mengaku Disetrum Hingga Mulut Disumpal Kotoran Gajah
Tag
Terpopuler
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
- 5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
Pilihan
-
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Pertandingan Liga Italia Ditunda
-
Prabowo Ugal-ugalan Buat Kebijakan, Para Taipan RI Ramai-ramai Larikan Kekayaan ke Luar Negeri
-
Jordi Amat dan Saddil Ramdani Main di Persib? Ini Prediksi Pemain yang Bakal Tergusur
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
Terkini
-
Euforia Kirab Mahkota Binokasih Berujung Macet Panjang di Cibinong, Warga Keluhkan Kurang Sosialisas
-
Jejak Raja Sunda di Bogor: Kirab Mahkota Binokasih Jadi Pengingat Peradaban Luhur
-
Kisah Pilu di Hari Kartini, Pelajar Berkebaya Terpaksa Menyeberangi Sungai untuk Sekolah
-
Mahkota Binokasih Tiba di Bogor! Ini Jadwal dan Rute Kirab Sakralnya
-
Teriakan Terakhir Warnai Latihan Panjat Tebing yang Merenggut Nyawa Mahasiswi di Gunung Putri