SuaraBogor.id - Artis Citra Kirana bagikan kabar duka yakni sang sepupu Hanna Kirana meninggal dunia. Pesinetron Suara Hati Istri itu meninggal pada Selasa (2/11/2021) malam.
Informasi Hanna Kirana meninggal juga disampaikan langsung oleh Citra Kirana melalui unggahan media sosialnya.
Informasi itu juga hadir dari kerabat Hanna Kirana, Icha yang mengabarkan wafatnya sang artis melalui postingan di Instagram Story. Dia membagikan tangkapan layar status WhatsApp Hanna Kirana yang diposting keluarganya.
"Innalillahi wainnailaihi rojiun. Telah berpulang ke Rahmatullah, Hanna Annisa Setiadi binti Bui Setiadi," demikian bunyi postingan tersebut.
"Anak kami, sodara kami, kakak kami, adik kami tercinta. Mohon dibukakan pintu maaf sebesar-besarnya," sambungnya lagi.
Icha menjelaskan, sang artis meninggal dunia sekira pukul 21.00 WIB di Rumah Sakit PMI Bogor.
Kini postingan terakhir Hanna Kirana banjir ucapan belasungkawa dari para netizen. Banyak yang tidak menyangka sang artis sudah tutup usia.
"Innaa Lillaahi Wa Innaa Ilayhi Rooji'uun," ujar @rifadjauhari.
"Ya Allaaaahhh kaka Hanna," timpal @kunuyy0492.
Baca Juga: Meninggal Dunia, Ilyas Bachtiar Kenang Kebaikan Hanna Kirana
"Ih OMG ka Hanna kaget aku loh. Masih nggak nyangka ya Allah," imbuh @cctyyy2.
Sebagai informasi, nama Hanna Kirana disorot setelah menggantikan Lea Ciarachel di sinetron Suara Hati Istri: Zahra. Sebelumnya dia sudah membintangi sejumlah FTV.
Berita Terkait
-
Air Mata di Ujung Sajadah 2: Citra Kirana Dihadapkan pada Cinta dan Kehilangan Seorang Anak
-
Sinopsis Film Air Mata di Ujung Sajadah 2, Perebutan Hak Asuh Baskara Makin Pelik
-
Jadi Pemain Baru di Air Mata di Ujung Sajadah 2, Daffa Wardhana Akui Deg-degan
-
Kenang Rasa Kehilangan Suami di 'Air Mata di Ujung Sajadah 2', Citra Kirana: Amit-Amit!
-
Berani Banget! Anak Citra Kirana Kejar Angsa Sampai Kocar-kacir
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Euforia Berujung Petaka: Suporter Jadi Korban Pengeroyokan di Bogor Usai Nobar Persib vs Persija
-
Rela Bayar Rp90 Juta Sehari Demi Buang Sampah, Ini 4 Fakta Manuver Pemkot Tangsel ke Cileungsi
-
4 Rekomendasi Pompa Angin Injak Terbaik Penyelamat Ban Kempes
-
3 Wisata Alam di Cibinong untuk Healing Singkat Akhir Pekan
-
Jumat Kelabu di Bogor Selatan, Longsor Bonggol Bambu Timbun 2 Balita