SuaraBogor.id - Beredar informasi artis Vanessa Angel dikabarkan terlibat kecelakaan. Informasi itu tersebar di media sosial, bahkan di pesan WhatsApp.
Belum diketahui kebenaran informasi Vanessa Angel dan suaminya terlibat kecelakaan hingga meninggal dunia.
Menyadur dari Suara.com, dalam unggahan di Instagram pada Kamis (4/11/2021), Ashanty membagikan informasi tersebut.
"Ada berita dari temen baik aku @vanessaangelofficial sama suami baru saja kecelakaan mobil," demikian bunyi postingan tersebut.
"Katanya nggak tertolong. Coba tolong dicheck lagi yah. Dia kecelakaan di jalan ke Surabaya sama anaknya juga," imbuhnya lagi.
Lewat bagian caption, Ashanty meminta bantuan netizen untuk mencari tahu mengenai kebenaran berita tersebut.
"Please check yah aku baru aja dapet berita dari temen yang janjian sama dia di Surabaya @vanessaangelofficial," tulis Ashanty.
Sontak saja unggahan tersebut langsung banjir komentar dari para netizen.
"Ya Allah semoga semuanya baik-baik saja," kata @suambanadia di kolom komentar.
"Astagfirullah," timpal @ranideasiantipratiwi.
"Astaga. Semoga semua baik-baik saja," imbuh @mutnyutt.
Hingga kini, tim Suara.com masih mengecek kebenaran kecelakaan yang diduga melibatkan Vanessa Angel sekeluarga.
Berita Terkait
-
Awas Rem Blong! 8 Langkah Mencegah Tragedi di Jalan
-
Kabar Duka, Komedian Sung Yong Meninggal Dunia
-
Bertemu Ashanty di Kajian, Momen Rayyanza Nanyain Soal Ameena Bikin Gemas
-
Beda dari Aaliyah Massaid, Ashanty Pakai Hijab Datangi Acara Keluarga Gen Halilintar
-
Style Ashanty di Birthday Dinner Atta Halilintar Bikin Pangling, Kompakan dengan Geni Faruk?
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Disdukcapil Kabupaten Bogor Buka Lebih Banyak Slot Layanan, Masyarakat Diuntungkan
-
Dukung Penuh Paslon Rudy-Ade, Rachmat Yasin: Bogor Akan Semakin Berkembang
-
Atang-Annida Optimis Rebut Hati Warga Bogor
-
Pesta Bogor Hepi Sendi-Melli, Ribuan Relawan Siap Rebut Kemenangan di Pilkada
-
Inilah Kelebihan Samsung A35 dengan RAM 8 GB