SuaraBogor.id - Satreskrim Polres Cianjur berhasil menangkap seorang terduga pelaku penculikan Syakila Khanza Azzahra (11) yang sudah dilaporkan hilang selama dua hari.
Kasat Reskrim Polres Cianjur, AKP Septiawan Adi mengatakan, saat ini pelaku sudah diamakan di Mapolres Cianjur, sedangkan korban yang masih dibawah umur sudah dipulangkan.
"Korban yaitu Syakila Khanza Azzahra (11) telah kita pulangkan ke orang tuanya di Desa Mentengsar, Kecamatan Cikalongkulon," katanya pada wartawan, Senin (08/11/2021).
Sedangkan pelaku yang berhasil diamakan, kata dia, hingga saat ini masih dilakukan pemeriksaan dan penyelidikan.
"Pelaku masih dibawah umur, dan terkait motifnya hingga masih dilakukan pemeriksaan dan dimintai keterangan," katanya.
Sebelumnya, Syakila Khanza Azzahra (11) gadis asal Kampung Kemang RT06 RW05 Desa Mentengsari Kecamatan Cikalongkulon dilaporan hilang selama dua hari.
Susi Hermawati orang tua korban menjelaskan, terakhir anaknya itu pamitan untuk mengerjakan tugas kelompok dari sekolahnya.
"Terakhir aplikasi pesan singkatnya masih aktif, namun saat coba dihubungi dia tidak membalas atau mengangkat telponnya, hingga saat ini," kata dia.
Kontributor : Fauzi Noviandi
Baca Juga: Nekat Terobos Jalur Pendakian Gunung Gede Pangrango, Sejumlah Pendaki Dihukum
Berita Terkait
-
ART di Serang Nekat Jadikan Anak Majikan Jaminan Utang, Minta Tebusan Rp10,5 Juta
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Terungkap! Rangkaian Kekejaman Alex, Bocah Alvaro Kiano Dibekap Handuk, Dicekik, Jasad Dibuang
-
3 Prajurit Penculik Kacab Bank Dijerat Pembunuhan Berencana, Berkas Segera Dilimpahkan ke Oditurat!
-
DPR Desak Polisi Gerak Cepat Usut Kasus Penculikan Anak Usai Tragedi Alvaro di Pesanggrahan
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Jumat Kelabu di Bogor Selatan, Longsor Bonggol Bambu Timbun 2 Balita
-
Damkar Ciomas Bawa Mobil Tempur Cuma Buat Isi Kolam Renang Bocah yang Nangis Kejer
-
Damkar Bogor Gandeng Media Jadi Jembatan Edukasi Tanggap Bencana dan Bahaya Kebakaran
-
3 Rekomendasi Botol Minum Sepeda Terbaik 2026, Harga Mulai Rp50 Ribuan
-
BRI Salurkan Bonus dan Literasi Keuangan untuk Atlet SEA Games 2025