SuaraBogor.id - Tak hanya untuk mengecek status vaksinasi penggunanya, Aplikasi PeduliLindungi rupanya bisa juga mengecek pasangan dan bisa ketahuan jika sedang berselingkuh.
Mengutip Bogordaily, Seorang warganet menuliskan cuit tentang aplikasi yang bisa menemukan pasangan yang ketahuan selingkuh.
“Ketauan selingkuh from riwayat check in PeduliLindungi is the next level,” tulis akun @florechitra.
Postingan tersebut mendapatkan respon positif dari warganet, mendapatkan like sebanyak 40 ribu dan banyak yang merespon cuitan viral itu.
“Bagaimana ceritanya bisa ketahuan selingkuh dengan aplikasi Peduli Lindungi??,” tulis salah satu warganet yang meninggalkan komentar.
“Heran bisa bisanya kepikiran lihat riwayat aplikasi pedulilindungi haha,” tambah warganet lainnya.
Setelah ditelusuri chek in history yang dimaksud, untuk mengecek lokasi mana saja yang pernah disinggah oleh pasangan kita.
Lantas bagaimanakah cara mengecek hal itu?
1. Buka aplikasi PeduliLindungi
2. Pilih Chek in History
Berita Terkait
-
Pengguna Layanan Transportasi Berbasis Aplikasi Meningkat Selama Momen Mudik Lebaran
-
Koar-Koar Dihamili hingga Melahirkan Anak, Lisa Mariana Resmi Dilaporkan Ridwan Kamil
-
Aplikasi Penghasil Saldo DANA: Benarkah Aman atau Justru Berisiko?
-
Link Saldo DANA Kaget Terbaru 18 April: Klaim Rezeki Nomplok Bagi Pemilik Dompet Tipis
-
Resmi Cerai dari Baim Wong, Paula Verhoeven Dilamar Hotman Paris untuk Jadi Aspri
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga
-
Pesan Menohok Bupati Bogor untuk 3.676 ASN dan PPPK Baru: Jaga Marwah, Haramkan KKN!