SuaraBogor.id - Sepanjang tahun 2021, banyak model kendaraan yang dipasarkan oleh para Agen Pemegang Merk ( APM ) dengan harapan dapat memberikan produk sesuai keinginan pasar dan meraih keuntungan.
Namun, terdapat beberapa merk mobil yang dipasarkan dalam pasar tanah air rupanya banyak yang mengalami penjualan kurang memuaskan bahkan dapat dibilang tidak laku di Indonesia.
Meski segala upaya dilakukan pihak perusahaan produks, mulai dari desain body yang menarik dan kekinian, mobil dengan fasilitas keluarga, hingga harga penawaran yang bersahabat, tetap tak mampu mendongkrak penjualan yang telah ditargetkan.
Apa saja deretan mobil dalam golongan tak laku sepanjang tahun 2021? Berikut ulasannya seperti dikutip dari berbagai sumber.
Baca Juga: Best 5 Oto: Lexus Berbasis Toyota Yaris, All-New Yamaha R15 Masuk Jajaran R Series
1. KIA Picanto
KIA Picanto yang merupakan salah satu citycar yang banyak diburu pada era sebelum LCGC datang rupanya belum mampu menarik perhatian konsumen Indonesia. Produk yang diluncurkan dibawah naungan APM Baru ini dipasarkan di Indonesia dalam lima varian tipe yakni, Picanto EX Transmisi manual ( M/T), Picanto EX Transmisi otomatis ( A/T ), Picanto GT Line M/T dan Picanto GT Line A/T.
GAIKINDO, mencatat penjualan dari pabrik ke dealer ( wholesales )untuk Picanto model ini hanya 1 unit varian Picanto EX A/T, dan penjualan tipe transmisi manualnya tidak ada sama sekali
2. Renault Triber
Merupakan MPV dari Renault yang pertamakali diperkenalkan pada pameran GIIAS 2019 dengan mengusung konsep mobil keluarga yang menawarkan kenyamanan berikut harga dalam jangkauan.
Baca Juga: Massa Reuni 212 Berkumpul, Melantunkan Sholawat di Kawasan Barikade
Sebanyak tiga varian tipe dipasarkan saat itu adalah Triber RXL, Triver RXT, dan Triber RXZ dan ketiganya menggunakan transmisi manual dengan harga mulai dari Rp. 169 jutaan.
Berita Terkait
-
Isyarat Nova Arianto Enggan Gantikan Gerald Vanenburg Pimpin Timnas Indonesia di SEA Games
-
Perbandingan Peringkat Liga Voli Indonesia vs Korea Selatan, Lebih Bagus Mana?
-
Syarat agar Venezia Tidak Degradasi dari Serie A Italia Musim Ini, Butuh 11 Poin Lagi
-
Regulasi Baru, Jalan Jitu: China Ubah Peta Perjalanan Mobil Otonom
-
Alex Pastoor Pantau Langsung MU vs Lyon, Jumpa Sosok Penting Ini
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga
-
Pesan Menohok Bupati Bogor untuk 3.676 ASN dan PPPK Baru: Jaga Marwah, Haramkan KKN!