SuaraBogor.id - Sholat Tahajud adalah sunah bagi umat Islam. Namun demikian, sebagian ulama menyatakan salat Tahajud adalah wajib bagi Rasulullah Saw secara khusus. Berikut ini adalah lafal niat sholat Tahajud yang benar.
Sholat tahajud ini merupakan salat istimewa dan banyak mengandung keutamaan. Sholat tahajud disebutkan di dalam Al Quran Surat Al Isra ayat 79.
Ulama berbeda pendapat perihal salat Tahajud. Sebagian ulama mengatakan sholat Tahajud adalah salat sunah apa pun yang dilakukan di malam hari.
Sementara sebagian ulama lain berpendapat salat tahajud adalah salat sunnah tersendiri dengan syarat-syarat tertentu.
Niat sholat tahajud:
"Usholli sunnatat tahajudi rok’ataini lillahi ta’aalaa. Artinya, Aku niat salat Tahajud dua rakaat sunnah karena Allah Ta’ala."
Selain itu, sebagian ulama mensyaratkan tidur terlebih dahulu baru kemudian salat Tahajud. Akan tetapi, bagi pandangan sebagian ulama lain, Tahajud dilakukan saat seseorang terjaga di malam hari setelah tidur meski hanya sejenak.
Sholat tahajud memiliki sejumlah keutamaan yang luar biasa. Keutamaan inilah yang tak tertandingi oleh salat-salat sunah lainnya.
1. Kedudukan Terpuji
Siapa yang membiasakan salat Tahajud, ia akan mendapatkan kedudukan terpuji dari Allah Swt. Ini sebagaimana dalam Alquran Surat Al Isra’ ayat 79. Artinya, Dan pada sebagian malam hari bertahajudlah kamu sebagai suatu ibadah tambahan bagimu; Mudah-mudahan Tuhanmu mengangkat kamu ke tempat yang terpuji.”
Baca Juga: LENGKAP Bacaan Doa Sholat Tahajud, Untuk dapat Jodoh Hingga Taubat
2. Dimudahkan Urusannya
Orang yang membiasakan salat ini, Allah akan memudahkan urusannya. Dia juga membimbingnya. Mulai dari urusan rumah tangga, urusan pekerjaan, hingga urusan dakwah, dan lainnya.
Dan katakanlah: “Ya Tuhan-ku, masukkanlah aku secara masuk yang benar.. (Alquran Surat Al Isra’ ayat 80).
3. Diberi Solusi Terbaik
Jika menghadapi masalah, orang yang membiasakan salat ini akan mendapatkan solusi terbaik. Allah yang akan memberinya jalan keluar.
4. Ditolong Allah
Berita Terkait
-
Reino Barack Ungkap Rutinitas Syahrini di Singapura: Bangun Jam 4 Pagi dan Salat Tahajud
-
Apakah Salat Tahajud Harus Tidur Dulu? Ini Penjelasan Ulama
-
Tahajud yang Menyembuhkan: Sinergi Ibadah dan Ikhtiar untuk Kesembuhan
-
Sejarah dan Doa Nabi Muhammad Setelah Salat Tahajud
-
Bolehkah Sholat Tahajud Setalah Sholat Tarawih dan Witir di Bulan Ramadhan?
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Ini 4 Rekomendasi Sepeda Anak Usia 3-6 Tahun di Bawah Rp1 Juta, Awet dan Melatih Motorik
-
Setelah Bebas, Napi Ini Justru Menolak Keluar Penjara: Alasannya Mengiris Hati
-
Back to School! 4 Rekomendasi Sepeda Sekolah Murah dan Nyaman, Mulai 1 Jutaan Aja
-
Kabupaten Bogor Jadi Kantong Kemiskinan Terbesar Se-Indonesia, Padahal Rumah Prabowo dan SBY
-
Warga Bogor Siap-Siap! RPH Kabupaten Bogor Naik Kelas, Jadi yang Pertama Berstandar Halal Penuh