SuaraBogor.id - Top lima berita Suarabogor.id Kamis (6/1/2022), mulai dari tanggapan Pendeta Gilbert Lumoindong soal cuitan Mantan politisi Partai Demokrat Ferdinand Hutahaean.
Ada juga Polres Cianjur menetapkan empat pelaku penganiayaan terhadap orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) hingga tewas, Kamis (6/1/2022).
Aksi penganiayaan terhadap ODGJ bernama Sutar (45) ini dilakukan saat korban dalam kondisi diborgol dan kepala ditutupi kain.
Odong-odong terperosok ke sungai viral dan Kejari Depok menetapkan satu tersangka baru dalam skandal korupsi di Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan atau Damkar Kota Depok. Dengan penetapan ini, jumlah tersangka secara keseluruhan menjadi tiga orang.
Baca Juga: Polri Didesak Segera Proses Cuitan Ferdinand Hutahaean
1. Viral Odong-Odong Terperosok ke Sungai di Depok, Netizen Heran Kok Isinya Emak-emak Semua
Odong-odong merupakan moda transportasi yang banyak digunakan sebagai hiburan warga untuk jalan-jalan keliling kampung. Bagaimana jika odong-dodong yang ditumpangi, terjatuh kedalam sungai dalam kondisi membawa penumpang? Terlebih penumpangnya tersebut adalah ibu-ibu dan anak-anak.
Pada Kamis (6/1/2022) sebuah akun halaman Instagram @infodepok24 membagikan sebuah video yang merekam kejadian sebuah odong-odong yang terjatuh ke dalam sungai viral.
2. Bejat! ODGJ Dianiaya Dalam Kondisi Tangan Diborgol dan Kepala Ditutupi Kain Hingga Tewas
Baca Juga: Minta Ferdinand Ditindak Tegas, GP Ansor: Berpotensi Timbulkan Keonaran
Polres Cianjur menetapkan empat pelaku penganiayaan terhadap orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) hingga tewas, Kamis (6/1/2022).
Aksi penganiayaan terhadap ODGJ bernama Sutar (45) ini dilakukan saat korban dalam kondisi diborgol dan kepala ditutupi kain.
3. Tersangka Skandal Korupsi di Dinas Damkar Depok Bertambah Jadi 3 Orang
Kejari Depok menetapkan satu tersangka baru dalam skandal korupsi di Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan atau Damkar Kota Depok.
Dengan penetapan ini, jumlah tersangka secara keseluruhan menjadi tiga orang.
4. Jadi Tersangka Mafia Tanah, Kadishub Kota Depok Eko Herwiyanto Baru Dilantik Bulan Lalu
Kepala Dinas Perhubungan atau Kadishub Kota Depok Eko Herwiyanto ditetapkan menjadi tersangka oleh Bareskrim Mabes Polri terkait kasus mafia tanah.
Untuk diketahui, Eko Herwiyanto baru dilantik menjadi Kadishub Kota Depok oleh Wali Kota Depok Mohammad Idris bulan lalu, atau di akhir bulan tahun 2021.
5. Respon Mengejutkan dari Pendeta Gilbert Lumoindong Soal Cuitan Ferdinand Hutahaean
Mantan politisi Partai Demokrat Ferdinan Hutahaean masih menjadi buah bibir publik, soal cuitan “Allahmu ternyata lemah”.
Bahkan, Ferdinand sempat trending topic di Twitter pada Rabu (5/1/2022).
Berita Terkait
-
Ini Deretan Fasilitas yang Didapat Ivan Sugianto di Rutan, Digosipkan Hidup Enak di Dalam Tahanan
-
Kelompok Militan Palestina Rilis Video Sandera Israel yang Mohon untuk Dibebaskan
-
Gereja Kingmi: Program Transmigrasi Ancam Kehidupan Orang Asli Papua
-
40 Siswa Madrasah Ditetapkan Sebagai Duta Moderasi Beragama
-
Kronologi Ivan Sugianto Paksa Siswa SMA Menggonggong, Berawal Dari Ejekan Pudel
Tag
Terpopuler
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
Pilihan
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
Terkini
-
Pemkab Bogor Jadi Panggung Kejurnas Kungfu Tradisional, Lahirkan Juara Masa Depan!
-
Pemkab Bogor Borong Penghargaan di Hari Pangan Sedunia
-
Program Samisade Dijadikan Alat Politik, Pemkab Bogor Tegas Lakukan Hal Ini
-
Profesor Luluk: Wisata Pekarangan Atang, Potensi Baru Ekonomi Indonesia
-
Reformasi Birokrasi di Bogor, Atang-Annida Dorong ASN Profesional