SuaraBogor.id - Sebuah video yang memperlihatkan beberapa Aparatur Sipil Negara (ASN) joget sambil pegang botol miras (Minuman Keras) viral di media sosial.
Video viral itu diunggah oleh beberapa akun media sosial seperti akun YouTube @Joniarnewspekan di YouTube dan juga akun instagram @lambe_turah.
"Pesta ultah Kadis Kesehatan Humbahas di Rumah dengan minuman gunakan baju dinas," tulis narasi dalam video tersebut.
"Kejadian Desember 2021. Pesta dengan baju dinas. Perhatikan botol minuman yang dipegang penari," tulis narasi video.
Dalam video terlihat wanita itu dikelilingi oleh rekan-rekannya yang juga menggunakan seragam ASN.
Terlihat ada yang memberikan botol diduga miras kepada wanita yang berjoget tersebut.
Kemudian wanita itu diberikan kursi oleh rekan-rekannya. Wanita itu kemudian naik ke atas kursi dan berjoget mengikuti alunan musik.
Sontak, hal itu mendapatkan sorotan dari publik.
"Daftar CPNS susah, pas udah jadi begini," tulis akun @Al***.
Baca Juga: Viral Dicari Baby Sitter Boneka Arwah Gajinya Rp10 Juta, Khusus yang Kuat Mental
"Nanti klarifikasinya sopan ya bu," tulis akun @yul***.
Berita Terkait
-
Agnez Monica Ungkap Alasan Putus Dengan Deddy Corbuzier : Kamu Pria Pertama yang Bikin Aku Aman
-
Viral! Wanita Ini Punya Cara Jitu Bungkam Pertanyaan 'Nyinyir' saat Lebaran, Kaosnya Bikin Ngakak!
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
-
Skandal Ayu Aulia: Cium Bibir Zikri Daulay hingga Dianiaya, Kini Heboh Jadi Selingkuhan Ridwan Kamil
-
Viral! Kawasan Wisata Pantai Anyer Penuh Manusia, Niat Healing Malah Pusing
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
Terkini
-
Atalia Praratya Ungkap Isi Hati Soal Isu Perselingkuhan Ridwan Kamil
-
Neraka Macet di Puncak Bogor, Jalur Alternatif Cibalok Bikin Wisatawan Sengsara
-
Kecelakaan Maut di Bandung, Suami, Istri dan Keponakan Asal Depok Tewas di Jalur Kamojang
-
Antisipasi Letusan Freatik, Pendakian Gunung Gede Diperpanjang Penutupannya
-
Stasiun Bogor dan Alun-Alun Kota, Potret Kesemrawutan yang Tak Kunjung Usai