SuaraBogor.id - Kecelakaan mengerikan terjadi di kawasan Air Mancur, Jalan Sudirman, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor, Selasa (18/1/2022) pagi tadi.
Kecelakaan beruntun itu melibatkan 2 motor dan dua mobil tepatnya di depan Mako Zeni Kota Bogor.
Informasi yang diterima melalui video Safe Anggota Rescue, terlihat dua mobil dan motor yang ancur karena benturan dari tabrakan.
Kedua mobil terlihat ringsek, bahkan ada motor yang ancur terjepit diantara kedua mobil tersebut.
Baca Juga: Pembakar Mobil Ketua LSM Langsa Ditangkap, Motifnya Ternyata Ini
Rescue Kabupaten Bogor yang kebetulan berada di lokasi membantu korban menyebutkan, bahwa mobil hitam dari arah Istana diduga hilang kendali, lalu banting stir ke kanan bahu jalan sehingga menabrak dua motor sampai ancur terjepit dan satunya tergeletak di jalan.
Tak hanya itu, mobil hitam tersebut juga seruduk satu mobil yang sedang parkir di jalur sepeda.
Sementara, diketahui ada 3 orang yang dilarikan ke RS PMI, satu orang mengalami luka di kepala, satu orang lainnya luka di tulang ekor.
Berita Terkait
-
5 Mobil Bekas Tipe Hatchback per April 2025: Nggak Pasaran, Harga Seperempat Brio RS CVT
-
Mbahnya Mitsubishi Mirage Tampangnya Kalcer Abis, Harganya Beda Tipis dari NMAX Turbo Ultimate
-
Rekomendasi Ban Mobil Terbaik di Indonesia, Lengkap dengan Prediksi Harga pada April 2025
-
Biar Awet dan Kembali Bertenaga, Begini Cara Rawat Motor Pasca Turun Mesin
-
Viral Mobil Mewah Lexus Diduga Milik Dedi Mulyadi Dikawal Patwal, Ternyata Nunggak Pajak
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Detik-Detik Mobil Tertabrak KRL di Bogor
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays