SuaraBogor.id - Seorang mahasiswi Universitas Indonesia, BM (23), tewas tertabrak kereta pada Kamis (20/1/2022) siang.
BM tertabrak saat menyebrang di perlintasan kereta Stasiun Pondok Cina, Kecamatan Beji, Kota Depok, Jawa Barat.
“Korban merupakan mahasiswi UI dari Fakultas Farmasi Angkatan 2016,” ungkap Kapolsek Beji, Kompol Agus Khaeron.
Agus menjelaskan, peristiwa nahas yang merenggut nyawa BS terjadi pukul 13.05 WIB.
Saat itu, perlintasan kereta dalam keadaan tertutup karena kereta commuter line KA 1676 jurusan Jakarta-Bogor akan melintas.
Mungkin karena buru-buru, korban tetap berusaha menyeberang dari arah UI menuju Pondok Cina.
Menurut Agus, penjaga kereta yang jadi saksi di tempat kejadian sempat meniup peluit dan meneriaki ‘awas ada kereta’ pada korban agar korban tidak menyeberang.
“Tetapi korban tetap menyeberang sehingga tertabrak kereta commuter line 1676 jurusan Jakarta-Bogor,” beber Agus.
Karena terbawa gaya dorong kereta, korban pun terpental sejauh 25 meter hingga di depan peron Stasiun Pondok Cina.
Baca Juga: Ekspedisi 5 Mahasiswi Unsri Arungi 9 Sungai Besar Sumsel: Masih Temukan Sampah dan Limbah Cair
Dari kejadian ini, polisi mengamankan sejumlah barang bukti. Diantaranya, 1 buah tas warna abu-abu, 2 bauh HP merek Samsung dan 1 buah dompet berisi identitas serta uang tunai.
Kontributor : Immawan Zulkarnain
Tag
Berita Terkait
-
Ekspedisi 5 Mahasiswi Unsri Arungi 9 Sungai Besar Sumsel: Masih Temukan Sampah dan Limbah Cair
-
Awal Februari 2022, Wakil Walkot Imam Budi Hartono Berharap Depok Bisa PTM 100 Persen
-
Lecehkan Mahasiswi Saat Bimbingan Skripsi, Dekan Fisip Universitas Riau Diterungku
-
Heboh, Bocah di Depok Jadi Korban Tindakan Asusila Diduga Dilakukan Anak Seorang Pejabat
-
Ibu Rumah Tangga Tewas Gantung Diri Didepan Kedua Anaknya di Depok
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Razia Pajak 3 Hari di Simpang Sentul Bogor: Siapa Belum Bayar Kena Cekal!
-
Bikin Penasaran! Abdul Khoir Punya Rencana Ini Untuk Susukan Bojonggede
-
Jalur 4 Stasiun Depok Lumpuh Sempat Kacaukan KRL, Sekarang Rute Bogor-Jakarta Normal Lagi
-
Rahasia Mendapatkan Ratusan Ribu dari 5 Link DANA Kaget, Cepat Sebelum Kehabisan Kuota!
-
Lunasi Pajak Kendaraan atau Surat Tilang Menanti, Inilah Fokus Operasi Zebra di Simpang Sentul