SuaraBogor.id - Penambahan kasus Covid-19 di Kabupaten Bogor belakangan terbilang cukup mengkhawatirkan. Bagaimana tidak, lonjakan kasus sepanjang Kamiis (3/2/2022) kemarin saja penambaan kasus Covid-19 mencapai 1.016 kasus dalam sehari.
“Tambahan 1016 kasus konfirmasi positif,” kata Bupati Bogor Ade Yasin pada keterangan tertulis yang di terima suara.com pada Jumat (4/2/2022).
Hingga saat ini tercatat wilayah yang mengalami penambahan tertinggi berada di Cibinong dengan 174 kasus positif Covid-19 dan Bojonggede 130 kasus. Tidak hanya itu terdapat 37 kecamatan lainnya yang tersebar di kabupaten Bogor
"Terkomfirmasi masih aktif 4.459 kasus setelah mengalami pengurangan 35 kasus sembuh," ucapnya.
Baca Juga: Tekan Penyebaran Kasus COVID-19, Pemkot Pekalongan Aktifkan Kembali Satgas Jogo Tonggo
Data yang terakumulasi dari 52.675 Kasus positif Covid-19 di Kabupaten Bogor terdapat 586 orang meninggal dan 47.624 Orang yang berhasil sembuh. Ade menjelaskan bahwa hingga saat ini masih berada di PPKM level 2 dan menghimbau masyarakat tetap mematuhi protokol kesehatan.
“Kabupaten Bogor menerapkan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 2” jelasnya.
“Patuhi Protokol Kesehatan, Biasakan hidup bersih,” tambahnya.
Kontributor : Devina Maranti
Baca Juga: Wow! Kasus COVID-19 di Jepang Meroket ke Angka 1.000 Pasien
Berita Terkait
-
Buntut 'Jalan-Jalan ke Bali', Pengamat Sarankan Pj Bupati Ganti Kadinsos Jika Tak Ingin Kepercayaan Masyarakat Hilang
-
Rudy Susmanto Bakal Buat Rambu-Rambu Jalan dengan Bahasa Sunda Jika Terpilih Jadi Bupati Bogor
-
Polemik Kunjungan Dinas Sosial Kabupaten Bogor ke Bali, Boros atau Kebutuhan?
-
Survei Pilkada Bogor Versi Charta Politika Indonesia: Ini Paslon Yang Unggul Jauh
-
Dinas Sosial Bogor 'Biarin' Korban Bencana, Pegawai Jalan-jalan ke Bali Pakai Anggaran Rp900 Juta?
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
SIPD Bermasalah, Pemkab Bogor Minta Bantuan Pusat untuk Lancarkan Proyek Strategis
-
Perumda Air Pemkab Bogor Beri Diskon Spesial, Pelanggan Non-Aktif Bisa Kembali Nikmati Air Bersih Murah
-
Dapat Tiga Keluhan Utama di Dapil 5, Rudy Susmanto Janji Realisasikan Jika Terpilih Jadi Bupati Bogor
-
Soal TPS di Titik Rawan Bencana, Ini Kata KPU Kota Bogor
-
Fakta Baru Pembunuhan Sadis di Pamijahan Bogor: Motif Uang Gadai Motor di Facebook