SuaraBogor.id - Setelah viral di sosial media seorang pelatih futsal yang kerap di panggil Gopal Junior berhasil di amankan Polres Bogor dan di tetapkan menjadi tersangka pelecehan seksual terhadap murid didiknya
Gopal Junior berhasil diamankan di kediamannya Perumahan Metland Cileungsi Cluster Mawar blok DKB, Desa Cipenjo, Kecamatan Cileungsi, Kabupaten Bogor, pada hari Kamis tanggal 3 Februari 2022 sekira jam 11.33 WIB.
Kapolres Bogor, AKBP Iman Imanuddin mengatakan modus operandi yang dilakukan oleh pelaku yakni dimana pelaku mengirimkan chatting yang berisi muatan pornografi kepada korbannya, untuk diajak melakukan hal-hal yang tidak senonoh.
Setelah melakukan aksinya tersebut pelaku kemudian akan menawarkan iming-iming imbalan untuk para korban, berupa memasukkan para korban ke dalam tim inti klub futsal.
Baca Juga: Pria Gendong Anak Datang ke Pernikahan Mantan Istri, Video di Pelaminan Viral
"Nantinya korban diberikan uang, baju, sepatu, dan beberapa atribut lainnya," katanya, kepada wartawan, Senin (7/1/2022).
Iman menjelaskan bahwa menurut keterangan tersangka dan selama proses penyidikan sudah terdapat 15 korban yang hadir.
“Berdasarkan hasil pemeriksaan dari penyidik dari keterangan tersangka, itu baru muncul 15 orang korban,” ucapnya.
“Yang berkaitan dengan tindakan fisik ini masih dalam proses pemeriksaan pengembangan. Tapi sementara ini, kami masih mengembangkan dari hasil ITE dan pornografinya. Para korbannya anak-anak didiknya di futsal,” tambahnya.
Iman mengatakan pada tahun 2013 semasa tersangka masih duduk di bangku SMP, menurut pengakuannya bahwa ia pernah menjadi korban pelecehan seksual oleh para teman sebayanya.
Baca Juga: Terima Telepon Saat Presiden Pidato, Haris Pertama Minta Jokowi Beri Sanksi Tegas Luhut
Hal tersebut yang memicu awal mula aksinya di lakukan pada tahun 2019.
Berita Terkait
-
Usai Kasus Predator Seks Guru Besar hingga Mahasiswi KKN Dihamili, Ini Dalih Kemen PPPA Gandeng UGM
-
Profil PT Melia Sehat Sejahtera yang Viral Diduga Lakukan Pemaksaan, Siapa Pemiliknya?
-
DPR Kecam Aksi Pelecehan Terjadi di KRL: Negara Wajib Hadir
-
Marak Kasus Pelecehan, Cinta Laura Ungkap Kesedihan: Hati Aku Hancur
-
6 Fakta Dokter di Malang Diduga Lecehkan Pasien, Kini Dinonaktifkan dari RS
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Detik-Detik Mobil Tertabrak KRL di Bogor
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays