SuaraBogor.id -
Berikut ini doa meminta jodoh perempuan untuk lelaki jomblo. Sebagai individu yang berharap berjodoh dengan seseorang yang tepat, sebaiknya kita membangun diri menjadi orang yang tepat lebih dulu lalu sambil membangun diri.
Kita amalkan doa meminta jodoh di bawah ini agar kita benar-benar berjodoh dengan sosok yang tepat, yang peduli pada karir, keuangan, dan kesehatan kita.
Mengutip dari berbagai sumber, berikut doa meminta jodoh perempuan untuk lelaki jomblo:
1. Doa dimudahkan jodoh untuk laki-laki
Baca Juga: Doa Menambah Percaya Diri, Bacaan Pendek dengan Efek Besar
Selain untuk perempuan, tentu saja juga ada doa dimudahkan jodoh untuk laki-laki. Bunyinya sebagai berikut:
Robbi hablii milladunka zaujatan thoyyibah akhtubuhaa wa atazawwaju biha watakunu shoohibatan lii fiddiini waddunyaa wal aakhiroh.
Artinya: “Ya Tuhanku, berikanlah kepadaku istri yang terbaik dari sisi-Mu, istri yang aku lamar dan nikahi dan istri yang menjadi sahabatku dalam urusan agama, urusan dunia dan akhirat.”
2. Baca Surat Al-Qasas Ayat 24
Bacaan doa meminta jodoh yang pertama dari surat Al-Qasas Ayat 24 berikut:
Baca Juga: Tidak Sengaja Rusak HP, Perempuan di Kabupaten Selayar Dihajar Suami Sampai Tersungkur
Rabbi innii lima anzalta min khoirin faqiir.
Artinya: “Ya Tuhanku, sesugguhnya aku sangat memerlukan suatu kebaikan yang Engkau turunkan kepadaku.”
3. Baca surat Al Fur'qan ayat 74
Doa meminta jodoh yang kedua ada di surat Al Fur'qan ayat 74.
Rabbanaa hab lanaa min azwaajinaa wa zurriyyatinaa qurrota a’yun.
Artinya:“Ya Tuhan kami, anugerahkanlah kepada kami pasangan dan keturunan dari kalangan kami sebagai penenang hati.”
4. Baca surat Al-Anbiya 89
Bacaan latin doa meminta jodoh yang ketiga ada di surat Al Anbiya 89 sebagai berikut:
Rabbi laa tazarnii fardaw wa anta khairul waarisiin.
Artinya: “Ya Tuhanku, janganlah Engkau biarkan aku hidup seorang diri (tanpa keturunan) dan Engkaulah ahli waris yang terbaik.
Demikian doa meminta jodoh perempuan untuk lelaki.
(Mutaya Saroh)
Berita Terkait
-
Ulasan Buku Period Power, Meningkatkan Produktivitas Saat Datang Bulan
-
Dari Hati ke Bilik Suara: Doa Memilih Pemimpin yang Peduli Rakyat
-
6 Tips Mengatasi Anxiety di Kantor untuk Pekerja Perempuan
-
Kompak Geruduk Istana, Ini Sederet Tuntutan Massa Pendemo Perempuan ke Prabowo
-
Perempuan dan Anak-anak di Gaza Kelaparan dan Terusir, Iran Minta Dunia Bela Palestina
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Tim Kesehatan Hingga Ambulans Disiagakan Pemkab Bogor Jelang Pilkada
-
Atang-Annida Kerahkan 3.978 saksi Untuk Kawal Pilkada
-
Presiden Prabowo Bakal Mencoblos di TPS 08 Desa Bojongkoneng Bogor
-
Pemkab Bogor dan Bawaslu Copot APK Selama Masa Tenang
-
Mortir Sisa Perang Dunia ke II Ditemukan di Kali Ciluar Sukaraja Bogor