SuaraBogor.id - Surah Al Zalzalah merupakan Surah ke-99 dalam kitab suci Al Quran. Arti dari surah Al zalzalah yaitui kegoncangan. Surah yang terdiri dari 8 ayat ini diturunkan di Madinah setelah surah An-Nisa, sehingga tergolong dalam surah Madaniyah.
Al Zalzalah sendiri diambil dari kata 'zilza' yang artinya kegoncangan yang dahsyat.
Isi tafsiran surah ini menjelaskan bahwa bumi yang bergoncang, tidak hanya itu di akhir surat juga dijelaskan bahwa nantinya segala sesuatu yang berhubungan dengan amal manusia akan nampak sekecil apapun itu.
Turunnya surah Az-Zalzalah ini disampaikan oleh Sa'id bin Jubair.
"Saat itu, kaum muslimin menganggap bahwa orang yang bersedekah dengan sedikit harta tidak memperoleh pahala. Demikian juga orang yang berbuat dosa kecil, seperti mengumpat, mencuri penglihatan, berbohong [yang tak berbahaya], dan sebagainya tidak termasuk perbuatan tercela. Mereka juga menganggap bahwa ancaman neraka dari Allah hanya diperuntukkan bagi orang-orang berbuat dosa besar, maka turunlah ayat Az-Zalzalah ayat 7-9," (H.R. Ibnu Abi Hatim).
Kali ini kita akan membahas tentang bacaan dan arti dari surah Al zalzalah. Semoga bermanfaat, dapat dipraktikkan dan diamalkan.
Bacaan Surah Az-Zalzalah Latin dan Artinya
Idzaa zulzilatil ardhu zilzaalahaa
Artinya: "Apabila bumi diguncangkan dengan guncangan yang dahsyat"
Wa-akhrojatil ardhu atsqoolahaa
Artinya "Dan bumi telah mengeluarkan beban-beban berat [yang dikandung]-nya"
Waqoolal insaanu maa lahaa
Artinya: "Dan manusia bertanya: 'Apa yang terjadi dengan bumi ini?
Yauma-idzin tuhadditsu akhbaarohaa
Artinya: "Pada hari itu bumi menyampaikan beritanya"
Berita Terkait
-
Download Surat Al Waqiah Format Murottal MP3, Lengkap dengan Tulisan Latin Surah
-
Surat Yasin Full Arab Saja PDF, Lengkap dengan Tafsir Surah Yasin
-
Khasiat Baca Yasin 3 Kali di Malam Nisfu Syaban, Lengkap dengan Surah Yasin Full Arab
-
Surah Al Zalzalah: Bacaan Latin, Arti dan Tafsirnya
-
Surah Al Zalzalah, Khasiat Luar Biasa Jika Rutin Membaca, Ada Janji Surga
Terpopuler
- Moto G96 5G Resmi Rilis, HP 5G Murah Motorola Ini Bawa Layar Curved
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- Misteri Panggilan Telepon Terakhir Diplomat Arya Daru Pangayunan yang Tewas Dilakban
- 7 HP Infinix Rp1 Jutaan Terbaik Juli 2025, Ada yang Kameranya 108 MP
- 10 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 9 Juli: Ada Pemain OVR Tinggi dan Gems
Pilihan
-
Ole Romeny Kena Tekel Paling Horor Sepanjang Kariernya, Pelatih Oxford United: Terlambat...
-
Amran Sebut Produsen Beras Oplosan Buat Daya Beli Masyarakat Lemah
-
Mentan Bongkar Borok Produsen Beras Oplosan! Wilmar, Food Station, Japfa Hingga Alfamidi Terseret?
-
Sri Mulyani Umumkan 26 Nama Lolos Seleksi DK LPS, Ada Mantan Bos BUMN, BI Hingga OJK
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Memori 512 GB di Bawah Rp 5 Juta, Terbaik Juli 2025
Terkini
-
BRI Kuatkan UMKM Kota Batu Lewat Pembiayaan dan Pemberdayaan Klasterkuhidupku
-
7 Ikhtiar Menemukan Jodoh Menurut Buya Yahya
-
DPRD Kota Bogor Terima Draft RPJMD, Mulai Bahas 4 Raperda: Kawal Arah Kebijakan Kota Bogor
-
The Banker Nobatkan BRI sebagai Bank Terbaik di Indonesia 2025
-
Fokus Dana Murah, BRI Perkuat Struktur Pembiayaan Berkelanjutan