SuaraBogor.id - Nama Mawar AFI dan mantan Baby Sitter yakni Susi menjadi perbincangan publik belakangan ini.
Dugaan sementara, rumah tangga Mawar AFI dan Steno Ricardo hancur karena ada orang ketiga yakni Baby Sitter anaknya.
Kekinian, mantan baby sitter Mawar AFI, Susi mendadak muncul di akun Instagram pribadinya @susisltffh.
Diketahui dalam unggahan tersebut Susi menyampaikan permintaan maafnya soal pernikahan yang viral di medsos.
"Saya Susi latifah hanya ingin meminta maaf yang sebesar-besarnya pada semua pihak & setelah berita viral banyak berita berita yang tidak benar adanya. Dan banyak sekali akun Instagram fake yang bermunculan & menggiring semua opini & itu belum tentu benar adanya," tulis Susi, mengutip dari Herstory -jaringan Suara.com, Minggu (13/3/2022).
"Sekali lagi saya memohon maaf kepada semua pihak. Setelah pernikahan saya tersorot ke publik & jadi viral," sambungnya.
Susi juga enggan memberikan klarifikasi lebih lanjut terkait pernikahannya dengan Steno Ricardo. Tetapi, ia satu suara dengan Steno yang mengakui kalau keduanya melakukan taaruf sebelum resmi menjadi suami-istri.
"Tidak ada untuk saya klarifikasi & semua ada di berita2 tidak benar adanya," tulis Susi. "Saya & suami benar2 ta'aruf sekian & terima kasih," tutupnya.
Namun sayangnya, kini unggahan Susi di akun pribadi Instagramnya sudah dihapus lantaran langsung diserbu oleh netizen.
Baca Juga: Viral Calon Tentara Kompak Video Call Kekasih, Warganet Mengira Pengajian
Tag
Berita Terkait
-
Viral Calon Tentara Kompak Video Call Kekasih, Warganet Mengira Pengajian
-
Daftar Lagu Viral di TikTok, Bikin Konten Video Masuk FYP!
-
Viral Sopir Angkot Keroyok Sopir Truk di Sukabumi, Diduga Tak Terima Diklakson, Tuai Kecaman Publik
-
Kandidat Minta Ganti Jadwal Interview Gegara Motor Masuk Bengkel, Auto Menciut saat Diberi Bukti Ini
-
Duh! Seorang Pria Diduga Sengaja Umbar Alat Kelamin di Depan Indekos Putri, Meresahkan Penghuni
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Kades Cikuda Parungpanjang Ditahan Polres Bogor, DPMD Gelar Rapat Darurat Bahas Nasib Jabatan!
-
Tak Hanya Olahraga, CFD Tegar Beriman Siap Jadi Pendorong Roda Ekonomi Baru Cibinong
-
Awas! Akses Jalan di Bendung Katulampa Ditutup Parsial, Ada Perawatan Krusial Antisipasi Banjir
-
Mengapa Warga Rela Pindah dari Depok ke Cibinong Saat CFD? Ternyata Ini 'Racun' Jalan Tegar Beriman
-
Kantor Desa Digembok Warga! Protes Keras Janji Palsu Kepala Desa Bojong Kulur