SuaraBogor.id - Lima berita populer pada Senin (21/3/2022) akan kami ulas kembali pada Selasa (22/3).
Berita menarik kemarin ada ulah netizen yang menyamakan wajah dari pawang hujan Rara dengan ketua DPR RI, Puan Maharani.
Kawasan Puncak, Bogor yang dihuni oleh banyak imigran dari Timur Tengah jadi sorotan.
Pedagang di Bogor memberikan reaksi atas pernyataan dari Ketum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri terkait minyak goreng.
1. Viral Wajah Pawang Hujan Rara Disamakan Publik dengan Puan Maharani, Netizen: Kaya Pinang Dibelah Dua
Rara Wulandari, sosok pawang hujan di MotoGP Mandalika jadi viral. Aktivitasnya jelang race MotoGP jadi sorotan publik dalam negeri dan luar negeri. Wajah pawang hujan kelahiran Papua ini pun bermunculan di banyak sosial media.
Menariknya, viral aksi iseng netizen yang kemudian menyamakan wajah pawang hujan Rara dengan ketua DPR RI, Puan Maharani.
2. Kawasan Puncak Banyak Dihuni Imigran Timur Tengah, Pemkab Bogor: Ini Destinasi Wisata bukan Tempat Transit
Baca Juga: Arahan Megawati, Ingin Kader PDIP Peka terhadap Persoalan Rakyat
Kawasan Puncak, Kabupaten Bogor selama ini identik dengan cukup banyak turis yang berasal dari Timur Tengah. Faktanya, ada 1600 imigran dari Timur Tengah yang bermukim di dua desa di kawasan Puncak, Bogor.
Kondisi ini menurut Kepala Dinas (Kadis) Pariwisata Kabupaten Bogor, Deni Humaedi bisa menggangu citra pariwisata kawasan Puncak.
3. Pekerja Migran Bermasalah Asal Cianjur Berhasil Dipulangkan dari Timur Tengah
Sebanyak delapan Pekerja Migran Indonesia (PMI) dengan berbagai permasalahan berhasil dipulangkan oleh Asosiasi Tenaga Kerja Indonesia Raya Pembaharuan (Astakira) dari kawasan Timur Tengah.
Delapan pekerja migran tersebut lima orang berasal dari Kabupaten Cianjur dan tiga orang berasal dari luar sejumlah daerah lain di Jawa Barat.
Tag
Berita Terkait
-
Setuju dengan Megawati, Senator DKI Minta Warga Lakukan Efisiensi Pemakaian Minyak Goreng
-
Pada Orang yang Cela Ritual Pawang Hujan Sirkuit Mandalika, Eko Kuntadhi Singgung Ibadah Minta Hujan
-
Singgung Emak-emak soal Migor, PKS Skatmat Megawati: Jika Belum Bisa Beri Solusi Nyata, Tunjukan Simpati ke Rakyat!
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
BRI Salurkan Bonus dan Literasi Keuangan untuk Atlet SEA Games 2025
-
4 Fakta Tangsel Terjepit Krisis Sampah Usai Bogor dan Serang Tutup Pintu
-
Presiden Prabowo Apresiasi Prestasi Bersejarah SEA Games 2025, BRI Salurkan Bonus Atlet Indonesia
-
Pemkab Bogor Hentikan Paksa Kiriman Sampah Tangsel di Cileungsi
-
3 Rekomendasi Sadel Syte dan Gel Terbaik, Solusi Murah Agar Tulang Duduk Gak Tersiksa