SuaraBogor.id - Seorang wanita berhijab pink panen kritik dari warganet setelah unggahan video dirinya berselfie saat datang takziah ke jenazah Emmeril Kahn Mumtadz, putra Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil dengan Atalia Praratya di Gedung Pakuan, Bandung, Jawa Barat.
Video itu viral di sosial media Tiktok, namun dari pantuan Suara Bogor, video tersebut telah hilang. Akan tetapi, jejak digital video itu diunggah ulang sejumlah akun di Twitter, salah satunya akun @bentargantinama
Tampak dalam video itu, si wanita berhijab pink dengan dandanan yang cukup menor tengah berselfie dengan latar belakang foto Eril di Gedung Pakuan.
Video itu muncul bersamaan dengan momen kekasih Eril, Nabila Ismah datang ke Gedung Pakuan, Minggu malam.
Baca Juga: 50 Tenaga Harian Rapihkan Kawasan Pemakaman Eril, Agar Tanah Padat dan Bisa Dilewati Kendaraan
Sontak saja video soal wanita berhijab pink itu pun panen kritik dari publik.
"gue kesel anjir sama buibu jilbab pink, lu mau ngelayat apa mau kondangan? gak bisa nempatin kostum sama dandanan," tulis salah satu akun di Twitter.
"Ibu Gaun pink menor bngt sih," tulis akun lainy. "Edan," timpal pengguna Twitter lainnya.
Sebelumnya, ibunda Eril, Atalia Praratya dalam unggahannya di akun Instagram pribadnya memberikan informasi terkait pemakaman puteranya tersebut.
Dari informasi yang diunggah Atalia disebutkan para peziarah diminta untuk tidak melakukan dokumentasi pribadi momen takziah dan pemakaman demi kelancaran acara. Kami mohon simpati dan empatinya.
Baca Juga: Viral Pengendara Motor Ngotot Terobos Pintu Perlintasan KA, Padahal Sudah Disetop Petugas
Prosesi pemakaman Eril dijadwalkan berlangsung pukul 11.00 WIB, setelah diberangkatkan dari rumah duka di Gedung Pakuan, Bandung pada pukul 09.00 WIB.
Berita Terkait
-
4 Cara Pakai Hijab Sport Agar Tetap Nyaman dan Tidak Melorot Seperti Megawati Red Sparks
-
Bingung Outfit Bukber? 6 Gaya Non-Hijab Stylish dan Sopan Ini Wajib Dicoba!
-
Baim Wong Lulusan Mana? Dikritik usai Posting Video Anak Nangis Ketemu Paula Verhoeven
-
Harga Hijab Buttonscarves: Dibilang Kemahalan, Kini Owner Jadi Omongan
-
Onty Iya Buka Suara, Klarifikasi Ucapan Arra Bocah Viral di TikTok yang Sering Mencarikannya Jodoh
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Alasan Dedi Mulyadi Menangis Lihat Hutan Puncak Gundul Menyentuh Hati
-
Momen di Tengah Pertemuan Pejabat, Hyang Sukma Ayu Asyik Meracik Kopi Asli Bogor
-
Mudik Gratis Polres Bogor Rute Pantura dan Pansela, Pendaftaran Mulai 13 Maret: Ini Persyaratannya
-
BRI Festival 2025 Hadir, Ribuan Pengunjung Siap Nikmati Buka Bareng dengan Kuliner dan Hiburan Seru
-
Mayat Pria Ditemukan di Sungai Ciapus Bogor, Keluarga Korban Tolak Autopsi, Ini Alasannya