SuaraBogor.id - Rumah Sakit Daerah atau RSUD di Cianjur kebakaran pada Jumat (15/7/2022), namun pelayanan untuk pasien dipastikan tetap berjalan.
Kebakaran tersebut diketahui terjadi di RSUD Pagelaran, Cianjur, Jawa Barat.
Direktur RSUD Pagelaran dr Jan Izaac Ferdinandus, mengatakan ruangan yang terbakar di antaranya Instalasi Pemeliharaan Sarana Rumah Sakit (IPSRS), IGD dan ICU, dimana saat kebakaran pasien langsung dievakuasi ke ruangan lain.
"Untuk sementara pasien di IGD dan ICU dialihkan ke ruangan yang lain sehingga penanganan pasien tidak terganggu. Bahkan hari Minggu, pelayanan masih berjalan seperti biasa tidak terkendala," katanya.
Pihaknya tengah mengupayakan perbaikan cepat sehingga pasien yang menjalani perawatan di ruangan sementara dapat dialihkan kembali ke ruangan masing-masing agar mendapat pelayanan sesuai dengan penyakit yang diderita.
Hingga saat ini pihaknya masih menunggu hasil pemeriksaan dan penyelidikan petugas terkait penyebab pasti kebakaran, namun dugaan sementara, api berasal dari percikan alat las listrik yang digunakan untuk melakukan renovasi di ruangan IPSRS.
"Kami masih menunggu hasil penyelidikan Damkar Cianjur dan kepolisian terkait penyebab pasti kebakaran, dugaan sementara karena percikan api dari mesin las yang digunakan pekerja di ruangan IPSRS," katanya.
Seperti diberitakan sejumlah ruangan di RSUD Pagelaran, Cianjur, terbakar todak ada korban jiwa namun puluhan pasien di dua ruangan terpaksa dievakuasi dan dialihkan ke ruangan lain untuk sementara guna menghindari hal yang tidak diinginkan. [Antara]
Baca Juga: Hak Politik Aa Umbara Dicabut, Hengky Kurniawan Berpeluang Besar jadi Bupati Bandung Barat
Berita Terkait
-
Hak Politik Aa Umbara Dicabut, Hengky Kurniawan Berpeluang Besar jadi Bupati Bandung Barat
-
Sebut Ridwan Kamil, Gus Miftah : Ampun Capres Kita
-
Sebut Ridwan Kamil, Gus Miftah : Ampun Capres Kita
-
Cerita Menarik Pilkades di Cianjur, Pengantin Datangi TPS Pakai Gaun, Pilih Calon Kades Jagoannya
-
Tugas Menjadi Amirul Hajj Jawa Barat Selesai, Ridwan Kamil Dibanjiri Doa, Publik: Semoga Jadi Ahli Surga
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
Terkini
-
Stop Panik dan Hoaks! Ribuan Warga Lereng Salak Kini Dilatih Hadapi Ancaman Sesar Cianten
-
Viral! Purbaya Buka Suara Praktik 'Tutup Kasus' di Lembaga Pemerintah
-
Dukungan Netizen Membanjiri Usai Menkeu Purbaya Tolak Masuk Parpol: Jangan Mau Diatur!
-
Bukan Marah, Tapi Karena Cinta: Deddy Corbuzier dan Sabrina Cerai, Alasannya Bikin Publik Bingung
-
Pasca Atap Ambruk, Rudy Susmanto Evaluasi Total Infrastruktur Sekolah