SuaraBogor.id - Hari pertama masuk sekolah peserta didik baru di Bogor berlangsung sangat antusias. Terlihat oara siswa dan orang tua datang lebih awal sebelum gerbang sekolah dibuka.
Peristiwa ini terjadi pada puluhan peserta didik baru MIS Nurul Islamiyah di Kampung Nagrog Rt 06/6 Desa Tegal Kecamatan Kemang, Kabupaten Bogor.
Di hari pertama masuk sekolah di Bogor dan tahun ajaran baru begitu antusias, sembari diantar orang tuanya puluhan siswa itu datang lebih awal demi bisa duduk di barisan depan.
“Mereka semangat belajar apalagi ini anak-anak yang baru kelas satu mereka dari jam setengah enam pagi sudah datang ke sekolah diantar orang tuanya,” kata Kepala Sekolah MI Nurul Islamiyah Nurfarida kepada wartawan, Senin 18 Juli 2022.
Nurfarida mengatakan mereka datang sejak pagi meskipun gerbang sekolah belum dibuka mereka datang lebih awal karena ingin segera menata kursi yang telah dipilihnya.
Padahal pihak sekolah sudah mengarahkan sebelumnya terkait tempat duduk itu pasti akan di rolling satu pekan sekali yang depan ke belakang dan seterusnya.
“Orang tua sangat antusias mengantarkan anak anak di awal tahun ajaran baru ini agar anaknya dapat duduk dibagikan depan,”katanya.
Sementara itu untuk penerapan protokol kesehatan pihak sekolah MI Nurul Islamiyah tetap mengarahkan kepada siswa sebelum melakukan kegiatan dan sesudah kegiatan belajar atau ketika istirahat untuk selaku mencuci tangan.
“Kami pun berharap ditahun ajaran 2022/2023 pemerintah lebih memperhatikan sekolah dan guru gurunya karena yang saya rasakan kurang diperhatikan baik dari sisi bangunan agar tidak ada perbedaan harus ada pemerataan dari pemerintah dengan sekolah negeri lainya,” katanya.
Baca Juga: Rumah Produksi Es Doger di Tanah Sareal Bogor Terbakar, Kerugian Capai Puluhan Juta Rupiah
Berita Terkait
-
Rumah Produksi Es Doger di Tanah Sareal Bogor Terbakar, Kerugian Capai Puluhan Juta Rupiah
-
Terpopuler: Pengendara Terjebak 4 Jam di Jalan Raya Sukabumi - Bogor, Pengacara Razman Arif Nasution Terancam Masuk Bui
-
Macet Parah, Pengendara Terjebak 4 Jam di Jalan Raya Sukabumi - Bogor
-
Kirim Doa dari Tanah Suci untuk Warga Jabar yang Kebanjiran, Jenggot Ridwan Kamil Malah Jadi Sorotan
-
Marak Pelecehan Seksual di KRL, KAI Commuter Ambil Langkah Hukum
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
4 Rekomendasi Sepeda Anak Usia 4 Tahun yang Aman dan Kece, Mulai 500 Ribuan
-
Kampung Santri Memanas! Warga Katulampa Somasi Wali Kota Bogor, Tuntut Tutup Permanen Kafe Michan
-
Perwali Bogor Dipertanyakan! Warga Katulampa Resah Batin Akibat Peredaran Miras di Kafe Michan
-
3 Spot 'Hype' di Bogor Utara yang Wajib Masuk Daftar Kunjungan Gen Z Akhir Pekan Ini
-
Desa BRILiaN Jadi Wujud Nyata Komitmen BRI dalam Membangun Ekonomi Desa yang Berkeadilan