SuaraBogor.id - Terpopuler Suarabogor.id Suarabogor.id, Kamis (22/7/2022), ada Tim Advokasi HRS, Aziz Yanuar mengungkapkan, bahwa Habib Rizieq hari ini Kamis (21/7/2022) berencana akan melakukan kunjungan ke Megamendung, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
Mantan Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) ini sudah kembali bersama keluarganya yang ada di Petamburan, Jakarta Barat.
“Alhamdulillah, sudah dari pagi di rumah di Petamburan Jakarta,” ungkap Aziz, mengutip dari Bogordaily -jaringan Suara.com.
Kekinian, Kepala Humas dan Protokol Ditjen Pemasyarakatan Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham), Rika Aprianti mengatakan, pembebasan bersayarat bukan berarti Habib Rizieq bebas kemanapun dan melakukan apapun.
Baca Juga: Truk Tak Bisa Lewat Jalan Diblokade Tenda Pesta Nikah: Siapa yang Salah?
Ada juga pengacara Nikita Mirzani, Fahmi Bachmid tidak bisa dimintai keterangan soal kabar kliennya dijemput paksa pihak kepolisian.
Mengutip dari Suara.com, informasi yang didapat Nikita Mirzani dijemput paksa polisi dari Polres Serang Kota.
Kabar tersebut terungkap dalam sebuah video viral yang diunggah pengacara Ramdan Alamsyah di Instagram, Kamis (21/7/2022).
Lokasi kejadian diduga di Mall Senayan City, Jakarta Pusat. Di situ terlihat Nikita Mirzani bersama beberapa orang asistennya tengah hendak menaiki mobil, yang diduga mobil polisi.
1. Tegaskan ABG Yang Ada di Citayam Fashion Week Bukan Warga Depok, Mohammad Idris: Mereka Warga Bogor
Baca Juga: Terduga Pelaku Perundungan Anak di Tasikmalaya Juga Wajib Diberi Pendampingan Agar Tidak Depresi
Belakangan ini fenomena Citayam Fashion Week atau SCBD menjadi sorotan banyak pihak, mulai dari artis dan pejabat publik salah satunya Wali Kota Depok, Mohammad Idris.
Namun kali ini Mohammad Idris menegaskan, bahwa tidak ada kaitannya dengan usulan Depok masuk Jakarta. Bahkan, dirinya menyebutkan fenomena Citayam Fashion Week atau SCBD bukanlah warganya.
2. Viral, Rumah Makan Sayur Asem Gratiskan Makanan Selama Dua Hari Untuk Umum, Bentuk Rasa Syukur Habib Rizieq Bebas
Sebuah video memperlihatkan sebuah rumah makan yang gratiskan makanannya selama dua hari untuk umum viral di media sosial.
Video viral tersebut diunggah akun Twitter @z4r4n, yang menyebutkan, bentuk gratiskan makanan untuk umum tersebut merupakan rasa syukur Habib Rizieq bebas.
3. Heboh Dijemput Paksa Polisi, Pengacara Nikita Mirzani Tidak Bisa Dimintai Keterangan
Pengacara Nikita Mirzani, Fahmi Bachmid tidak bisa dimintai keterangan soal kabar kliennya dijemput paksa pihak kepolisian.
Mengutip dari Suara.com, informasi yang didapat Nikita Mirzani dijemput paksa polisi dari Polres Serang Kota.
4. Habib Rizieq Bakal Kunjungi Puncak Bogor, Camat Megamendung Minta Masyarakat Menjaga Ketertiban
Camat Megamendung Acep Sajidin mengimbau masyarakat yang ingin menyambut Habib Rizieq agar tertib.
Informasi yang didapat, Habib Rizieq akan melakukan kunjungan ke wilayah Puncak Bogor yakni Megamendung.
5. Habib Rizieq Diagendakan ke Megamendung Bogor, Kemenkumham Beberkan Hal Ini
Tim Advokasi HRS, Aziz Yanuar mengungkapkan, bahwa Habib Rizieq hari ini Kamis (21/7/2022) berencana akan melakukan kunjungan ke Megamendung, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
Mantan Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) ini sudah kembali bersama keluarganya yang ada di Petamburan, Jakarta Barat.
Berita Terkait
-
Apa Produk Shella Saukia? Bisa Hasilkan Rp15 Miliar Sehari, Kini Diduga Dihempas Nikita Mirzani
-
Nikita Mirzani Murka Fitri Salhuteru Posting Lagi Video Bayi Arkana: Tapi Lu Bully Anak Gue!
-
Nissa Sabyan dan Ayus Menikah dengan Mahar 200 Ribu, Video Lawas 'Gelay' Viral Lagi
-
Dituding Tukang Tipu, Fitri Salhuteru Minta Korban Laporkan Dirinya ke Polisi
-
Nikita Mirzani Tertawakan Klaim Fitri Salhuteru Soal Pihak yang Memutus Pertemanan Lebih Dulu
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
SIPD Bermasalah, Pemkab Bogor Minta Bantuan Pusat untuk Lancarkan Proyek Strategis
-
Perumda Air Pemkab Bogor Beri Diskon Spesial, Pelanggan Non-Aktif Bisa Kembali Nikmati Air Bersih Murah
-
Dapat Tiga Keluhan Utama di Dapil 5, Rudy Susmanto Janji Realisasikan Jika Terpilih Jadi Bupati Bogor
-
Soal TPS di Titik Rawan Bencana, Ini Kata KPU Kota Bogor
-
Fakta Baru Pembunuhan Sadis di Pamijahan Bogor: Motif Uang Gadai Motor di Facebook