SuaraBogor.id - Nama Nathalie Holscher dan Sule hingga kini masih menjadi perbincangan. Pada sidang perdana, keduanya nampak memilih untuk melanjutkan proses perceraian.
Untuk diketahui, Nathalie Holscher gugat cerai Sule karena dugaan masih mempunyai permasalahan dengan Putri Delina.
Bahkan, dugaan Putri Delina menjadi penyebab perceraian Nathalie Holscher dan Sule heboh di media sosial.
Nah, kekinian, Nathalie Holscher bantah dirinya menjadi mualaf karena menikah dengan sang komedian, Sule.
Ia pun mengungkapkan bahwa keinginannya ingin memeluk agama Islam itu sejak lama, yakni pada 2010-an jauh sebelum dirinya menikah dengan Sule.
"Enggak (menjadi mualaf karena menikah dengan Sule)," jawab Nathalie dikutip dari unggahan akun @lambegossip, Rabu (27/07/2022).
"Sebenernya aku pengen pindah ke Islam itu udah lama Bunda," tuturnya, mengutip dari Herstory -jaringan Suara.com, Rabu (27/7/2022).
Nathalie pun menjelaskan cerita yang sebenarnya soal dirinya memutuskan menjadi mualaf.
"Jadi waktu itu aku sempat dapat hidayah, aku syuting perannya itu dari wanita nakal terus tiba-tiba sholat pakai mukena, terus aku foto-foto," ucapnya.
Baca Juga: Kapan dan Tanggal Berapakah Tahun Baru Islam 1 Muharram 1444 H? Silahkan Simak Penjelasanya Disini
"Malamnya aku lihat 'wah cantik ya, ih cantik yah', itu tahun 2010," tutur Nathalie.
Lewat kesaksiannya yang mengaku mendapat hidayah itu, Nathalie pun memutuskan menjadi mualaf.
"Aku tidur nih Bunda, setengah tidur terus tiba-tiba cuma di kamar aku itu lampunya mati, AC mati, dari situ udah langsung pengen masuk Islam," ungkap Nathalie.
Tag
Berita Terkait
-
Kapan dan Tanggal Berapakah Tahun Baru Islam 1 Muharram 1444 H? Silahkan Simak Penjelasanya Disini
-
Sepakat Cerai, Sule dan Nathalie Holscher Kompak Tak Hadir saat Gugatan Dibacakan
-
Belum Satu Tahun Anak Sule - Nathalie Sudah Diberi Gadget Mahal, Ini Dampaknya pada Bayi
-
Sule Kasih Tablet Seharga 2 Juta untuk Baby Adzam, Nathaline Holscher Malah Belikan Ponsel 11 Juta
-
Momen Sule Suapi Putri Delina Sedang Sakit Viral, Netizen: Pantesan Lebih Milih Putdel
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
Terkini
-
Waduh! Banyak Kasus Mandek di Kejari Kabupaten Bogor, Ini Kata Denny Achmad
-
8 Fakta Kriminalitas Digital Berujung Maut: Kenalan di Facebook, Remaja AN Dibunuh Sadis di Bogor
-
Terbongkar! Ternyata Ini Alasan Sebenarnya Tiga Pemuda Habisi Nyawa AN yang Dikenal dari Facebook
-
Tragedi Perkenalan Berdarah di Medsos: Korban Tewas, Jejak Digital Tunjuk ke Grup Sesama Jenis
-
Berawal dari Chatting Facebook, Remaja di Bogor Tewas Mengenaskan Dikeroyok 3 Pelaku