SuaraBogor.id - Mantan Bupati Bogor Rachmat Yasin bebas, setelah menjalani hukuman penjara di Lapas Sukamiskin, Bandung, Jawa Barat.
Kabar Rachmat Yasin bebas bersyarat mulai hari ini, Selasa, 2 Agustus 2022.
“Iya benar yang bersangkutan bebas bersyarat,” ujar Kepala Lapas Sukamiskin Elly Yuzar mengutip dari Bogordaily -jaringan Suara.com.
Elly menjelaskan, Rachmat Yasin bebas per hari ini setelah menjalani bebas bersyarat karena menjalani hukuman sejak 2021.
Tak hanya itu, Rachmat Yasin juga diketahui beberapa kali mendapatkan remisi.
Meski sudah bebas bersyarat, kata Elly, Rachmat Yasin tetap wajib melakukan wajib lapor ke Balai Pemasyarakatan (Bapas) Bogor.
Rachmat Yasin diketahui mendekam di Lapas Sukamiskin usai terjerat kasus yang keduanya yakni gratifikasi.
Ia divonis 2 tahun 8 bulan penjara oleh Pengadilan Negeri Tipikor Bandung pada April 2021.
Sebelumnya bupati Bogor dua periode itu juga terjaring OTT KPK pada 7 Mei 2014 terkait kasus pengurusan lahan di Puncak dan Sentul, Kabupaten Bogor.
Baca Juga: 8 Aturan HUT ke-77 RI di Bandung, Nomor 5 Harus Berdiri Tegap Saat Lagu Indonesia Raya
Berita Terkait
-
8 Aturan HUT ke-77 RI di Bandung, Nomor 5 Harus Berdiri Tegap Saat Lagu Indonesia Raya
-
5 Kali Diselingkuhi, Wanita Ini Rela Datang Jauh ke Bandung Demi Hantam Selingkuhan Pacar, Warganet: Minimal Mikir
-
Pemkab Bogor Terima Opini WDP Laporan Keuangan Tahun 2021
-
Pamerkan Video Flyover Kopo, Ridwan Kamil: Tidak Boleh Ada Korea Fashion Week di Sini
-
Terdakwa Kasus Korupsi Eks Bupati Bogor Rachmat Yasin Bebas Bersyarat dari Lapas Sukamiskin
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
Terkini
-
Fatayat NU Siap Jadi Motor Ekonomi Perempuan di Pelosok Bogor
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 111 Kurikulum Merdeka
-
Wajah Baru Transportasi Bogor: Angkot Tua Bakal Dihapus, Skema Ganti Kendaraan Diperketat
-
Lautan Manusia di Pakansari: UAS dan Bupati Rudy Susmanto Ketuk Pintu Langit untuk Bogor
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 121 Kurikulum Merdeka