SuaraBogor.id - Baru-baru ini publik dihebohkan dengan Angelina Sondakh menjadi target roasting Kiky Saputri di acara Lapor Pak, Trans7.
Diketahui, Angelina Sondakh merupakan pernah menjadi narapidana atas kasus korupsi itu tak bisa berkutik saat mendengar sejumlah ucapan pedas dari sang komika.
Kiky memulai roasting dengan menyinggung alasan Angelina melakukan korupsi. Padahal, menurutnya sudah enak menjadi anggota DPR.
"Kenapa sih harus korupsi? Kan sudah enak kerjanya cuma tidur doang?? Tidur di rumah maksudnya," kata Kiky Saputri di kanal YouTube Trans 7, mengutip dari Herstory -jaringan Suara.com, Jumat (5/8/2022).
Wanita yang akrab disapa Angie itu tertawa mendengar roasting yang dilontarkan Kiky Saputri. Tapi tak cukup sampai di situ, sebab ia melanjutkan dengan yang lebih menohok.
"Tapi yang bikin saya kaget, kok bisa 10 tahun, kok bisa cuma 10 tahun? Hehehe bercanda," ujar Kiky.
Tak masalah diroasting Kiky, Angie ikut bersuara. "Gue takutnya Ki, elu ngomong begitu, yang di dalam .. mengepalkan tangan, memukulkan ke tangan satu lagi sambil menggerutu," tuturnya.
"Makanya saya bilang bercanda, mau klarifikasi kenapa, kenapa mba Angie? Ini pasti ada sesuatu yang salah," jawab Kiky Saputri.
Terakhir, Kiky kini memuji kemampuan baru Angelina Sondakh setelah dipenjara. Mulai dari mengecat tembok hingga membetulkan pintu rumah.
Baca Juga: KPK Kembali Obok-obok Jawa Timur, Kali Ini Selisik Dugaan Suap di KPP Pajak Pare Kediri
"Kalo gitu, kebetulan rumah saya lagi mau di renovasi. Cuma nggak usah khawatir, proyek rumah saya nggak bakal mangkak kayak Hambalang," terang artis 28 tahun ini.
Angelina Sondakh ikut tertawa, sementara itu Wendy Cagur hendak kabur. Kiky lantas memberikan saran kepada Angie agar kembali menjadi artis.
"Kalau Mba Angie jadi pejabat, (malah) jadi tumbal para sahabat," pungkas Kiky Saputri yang menuai tepuk tangan rekan-rekannya.
Berita Terkait
-
KPK Kembali Obok-obok Jawa Timur, Kali Ini Selisik Dugaan Suap di KPP Pajak Pare Kediri
-
Ketika Angelina Sondakh Disebut Tumbal Para Sahabat
-
AMAN Terus Desak Suharso Mundur
-
Keras! Kiky Saputri Roasting Angelina Sondakh Soal Kasus Korupsinya: Gabung Partai Jadi Tumbal Sahabat
-
Ngeri-ngeri Sedap! Komika Egi Haw Ngaku Sering Pakai Narkoba tapi Tak Pernah Ditangkap: Karena Gue Miskin
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Razia Pajak 3 Hari di Simpang Sentul Bogor: Siapa Belum Bayar Kena Cekal!
-
Bikin Penasaran! Abdul Khoir Punya Rencana Ini Untuk Susukan Bojonggede
-
Jalur 4 Stasiun Depok Lumpuh Sempat Kacaukan KRL, Sekarang Rute Bogor-Jakarta Normal Lagi
-
Rahasia Mendapatkan Ratusan Ribu dari 5 Link DANA Kaget, Cepat Sebelum Kehabisan Kuota!
-
Lunasi Pajak Kendaraan atau Surat Tilang Menanti, Inilah Fokus Operasi Zebra di Simpang Sentul